BACAKORAN.CO- Pada umumnya orang yang jenius atau memiliki kecerdasan intelektual yang tinggi memiliki kebiasaan yang unik.
Bahkan ada 8 kebiasan unik yang mereka lakukan dan ini sering dianggap aneh oleh masyarakat umum.
Orang jenius ini memiliki kebiasaan yang berbeda.
Namun, ternyata kebiasaan yang beda ini, sehingga ia bisa dikatakan orang jenius.
BACA JUGA:Seperti Anis Baswedan? 3 Formula Simpel Membuat Diri Sendiri Menjadi Berkelas, Kamu Melakukan Apa!
BACA JUGA:Orang Baik Miliki 10 Ciri-ciri dalam Kesehariannya, Itukah Anda?
Adapun pembeda orang jenius dan orang pada umumnya ada 8 kebiasaan aneh yang tidak bisa ditiru oleh orang lain yang kecerdasan intelektualnya rendah.
Ke-8 kebiasaan aneh tersebut adalah sebagai berikut:
1. Kidal
Para ahli mengemukan bahwa beberapa orang kidal biasanya memiliki simetri otak yang lebih besar.
BACA JUGA:Doa Terbaik Untuk Mendidik Anak Menjadi Sholeh dan Pintar Saat Umur 10 Tahun, InsyaAllah Terkabul
BACA JUGA:8 Tren Desain Interior 2024: Lebih Hangat, Ramah Lingkungan, Padukan Teknologi Rumah Pintar
Orang yang tidak kidal lebih umum terjadi karena otak mereka dapat secara stabil memisahkan tugas antara setiap sisi otak mereka.
Otak yang sangat simetris, seperti otak Einstein, membuat orang rentan terhadap disfungsi mental, namun juga membuka jalan bagi pemikiran kreatif.
Otak yang seimbang lebih cenderung memiliki masalah mental seperti skizofrenia, tetapi mereka juga lebih cenderung berpikir di luar kebiasaan.