Ini adalah pengakuan kita yang rendah diri.
Mengakui bahwa keistiqomahan dalam solat dan segala usaha kita.
Memerlukan pertolongan dan penerimaan dari Allah.
Amalan Membaca Doa
Untuk menjaga keistiqomahan dalam solat.
Amalkanlah untuk membaca Surah Ibrahim ayat 40 setiap hari.
Sambil merenungkan apa maknanya.
Setelah itu, lanjutkan dengan doa.
"Rabbij'alni muqimash shalati wa min dzurriyati, Rabbana wa taqabbal du'a".
BACA JUGA:Biasakan Baca Sholawat Ini Setelah Sholat Fardu, InsyaAllah Dimudahkan Urusan Hidup
Dengan hati yang khusyuk dan yakin bahwa Allah.
Mendengar setiap doa hamba-Nya.
Amalan harian ini menjadi pengingat konstan.
Untuk kita agar tetap istiqomah dalam melaksanakan solat.
BACA JUGA:7 Doa Sholat Tahajud Yang Patut Kalian Amalkan! Salah Satunya Keinginan Minta Rezeki...