4 Aplikasi Dompet Digital Aman dan Terpercaya di Indonesia, Yuk Simak Keunggulannya?

Selasa 05 Mar 2024 - 23:23 WIB
Reporter : Julia
Editor : Julia

Yang aman dan sering juga digunakan di Indonesia.

BACA JUGA:Bingung Mau Investasi Syariah? Yuk Cari Tau Pilihan yang Cocok untuk di Cobain

GoPay merupakan aplikasi dompet digital yang sudah cukup lama beroperasi dilihat dari tahun perilisannya.

GoPay dirilis pada pertengahan tahun 2016 untuk melayani segala transaksi di aplikasi transportasi online GoJek.

Aplikasi digital ini juga bisa digunakan untuk pembayaran transportasi non tunai.

Selain itu untuk layanan GoJek, GoPay juga bisa digunakan untuk melakukan pembayaran di berbagai merchant lainnya.

BACA JUGA:Bingung Mikirin Potongan Tabungan? Yuk Simak 7 Daftar Bank Tanpa Biaya Admin Bulanan...

4. Shopeepay


Shopeepay--http://superyou.co.id/

Aplikasi dompet digital selanjutnya selain DANA yang sering digunakan yaitu ShopeePay.

ShopeePay adalah layanan uang elektronik yang sering digunakan untuk melakukan pembayaran online di e-commerce Shopee.

Ttidak hanya itu ShopeePay juga bisa digunakan untuk melakukan pembayaran di merchant offline Shopee.

BACA JUGA:Inflasi Lebih Tinggi, Rupiah Justru Menguat, Kok Bisa? Begini Penjelasannya!

Itulah beberapa aplikasi dompet digital yang sering digunakan di Indonesia, praktis dan mudah.

Tidak perlu khawatir lagi jika berpergian tidak membawa dompet.***

Kategori :