10 Manfaat Buah Kurma Muda Untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Mencegah Tumor? Cek Faktanya Disini!

Jumat 15 Mar 2024 - 13:25 WIB
Reporter : Yanti D.P
Editor : Yanti D.P

BACAKORAN.COKurma muda atau yang di kenal dengan sebutan rutab ini memiliki banyak sekali khasiat yang sangat baik untuk tubuh.

Sudah tidak asing lagi dengan khasiat yang di miliki buah berwana kuning ini.

Buah rutab ini memiliki banyak sekali mengandung air, serat dan protein di banding dengan kurma kering pada umumnya.

Tapi kurma ini agak sulit di dapatkan, tidak seperti kurma yang lain, kurma ini harus di impor terlebih dahulu langsung dari negara asal yaitu timur tengah.

BACA JUGA:6 Tips yang Harus Diketahui dalam Memilih Kualitas Kurma Terbaik, Salah Satunya Pada Ukuran Buah

Kurma muda dan kurma biasa memiliki perbedaan di warna, kalua kurma mudah lebih ke berwarna kuning terang.

Sedangkan kurma kering berwarna kecoklatan dengan tekstur yang cendrung ke lembut.

Inilah beberapa manfaat dalam mengkonsumsi buah kurma muda atau rutab, sebagai berikut :

1. Mencegah Kanker

BACA JUGA:Buah Favorit Rasulullah Mampu Kontrol Tekanan Darah, Cukup Konsumsi 3 Kurma Setiap Hari, Kok Bisa?

Kurma muda memiliki manfaat untuk mencegah penyakit berbahaya seperti kanker.

Kandungan vitamin A yang tinggi pada kurma menjadi salah satu kandungan terbesar untuk mencegah kanker berbahaya datang sepeti kanker mulut dan patu-paru.

Kurma muda memiliki kandungan isoflavone, stilbene, lignan dan coumestan yang berguna mencegah kanker lainnya seperti kanker payudara, prostat, gejala menopause dan lain sebagainya.

2. Mencegah Tumor

BACA JUGA:2 Resep Bolu Kukus Kurma yang Memiliki Cita Rasa Manis dan Legit, Yakin Nggak Mau Coba?

Kategori :