10 Manfaat Buah Kurma Muda Untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Mencegah Tumor? Cek Faktanya Disini!

Jumat 15 Mar 2024 - 13:25 WIB
Reporter : Yanti D.P
Editor : Yanti D.P

Jika kamu haus atau mengalami dehidrasi, mengkonsumsi kurma muda atau rutab ini menjadi solusi untuk memenuhi kebutuhan cairan kamu.

Karena, kurma segar mengandung lebih banyak air daripada yang sudah melalui sebuah proses pengeringan.

Jika kadar air pada tubuh terpenuhi maka tubuh akan menjalankan fungsinya dengan baik.

BACA JUGA:Benarkah Kurma Menu Sahur Terbaik Menurut Rasulullah, Yuk Cari Tau Apakah Fakta atau Mitos!

Seperti menstabilkan detak jantung dan mengatur suhu pada tubuh.

7. Meningkatkan kekebalan pada tubuh

Kurma muda banyak sekali mengandung lebih banyak antioksidan.

Hasilnya kurma ini dinilai efektif dan ampuh meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

BACA JUGA:3 Resep Olahan Kurma Coklat yang Manis dan Menggugah Selera untuk Cemilan Anak Saat Buka Puasa, Wajib Coba!

Antioksidan dalam buah kuning ini dapat melindungi dari berbagai penyakit kronis seperti kanker dan jantung.

Zat besi yang terkandung dalam buah ini juga membantu membawa oksigen ke seluruh tubuh.

Dan berperan penting pada proses kekebalan tubuh yang tengah berlangsung.

8. Memperlancar bersalin

BACA JUGA:7 Manfaat Mengkonsumsi Kurma Muda, Salah Satunya Bisa Untuk Promil, Apa Benar? Mari Simak Penjelasannya…

Dilansir dari hellosehat.com, Selasa 12 Maret 2024. Perempuan yang rutin makan kurma selama hamil tua .

Dilaporkan menjalani persalinan normal yang lebih lancar tanpa perlu diinduksi medis oleh dokter.

Kategori :