BACAKORAN.CO – Anak kos sudah tidak asing lagi dengan indomie, tetapi bosan jika direbus seperti biasa kamu bisa mengkreasikan dengan cara lain.
Makanan ini pasti ada di kalangan ada kos bahkan untuk stok bulanan.
Tidak heran karena cara masaknya sangat mudah dan hargnya murah.
karena itulah yang membuat indomie menjadi favorite setiap orang.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Kuliner Khas Pekalongan yang Pempunyai Cita Rasa Unik, Wajib Banget Nih Kamu Cobain!
Hampir semua indomie menjadi kesukaan semua orang karena rasanya yang khas.
Indomie bisa menjadi solusi ketika perut lapar di jam genting.
Inilah beberapa resep indomie yang bisa kamu kreasikan di rumah:
1. Indomie Telur Asin
Pecinta telur asin harus coba resep makanan satu ini pasti buat ketagihan.
Caraya rebus indomie goreng terlebih dahulu dan tiriskan.
Lalu tumis daun bawang dan irisan cabai merah.
Selanjutnya tambahkan bubuk telur asin dan masukan indomie yang sudah direbus.
BACA JUGA:Bikin Lidah Bergoyang, Resep Nasi Goreng Kambing Ala Solaria yang Smoky dan Gurih Sampai Ketagihan