10 Manfaat Buah Apel untuk Kesehatan Tubuh Manusia, Salah Satunya untuk Diet, Kok Bisa?

Jumat 22 Mar 2024 - 21:37 WIB
Reporter : Julia
Editor : Julia

Buah apel dapat membantu menurunkan risiko penyakit jantung dengan mengurangi kadar kolesterol jahat (LDL) dan tekanan darah.

BACA JUGA:Bestie, Kamu Harus Tau 5 Perbedaan Cuka Apel Halal dengan Haram, Apa Aja Sih?

BACA JUGA:Hati-hati! Emang Benar Cuka Apel Haram? Begini Penjelasannya

3. Menyehatkan Kulit

Kandungan vitamin C dalam buah apel membantu merangsang produksi kolagen.

Serta buah apel dapat menjaga elastisitas kulit, dan melindungi dari kerusakan akibat radikal bebas.

4. Membantu Menurunkan Berat Badan

Buah apel rendah kalori dan tinggi serat.

BACA JUGA:Mitos atau Fakta: Benarkah Merendam Kaki dengan Cuka Apel Sari Menghilangkan Bau Kaki dan Membasmi Jamur Pada

BACA JUGA:6 Manfaat Intermettent Fasting yang Bisa Kamu Rasakan Salah Satunya Menjaga Kesehatan Jantung, Kok Bisa?

Sehingga buah apel dapat membantu wanita dalam menjaga berat badan ideal dan meningkatkan rasa kenyang.

5. Mengurangi Risiko Kanker

Antioksidan dalam buah apel, seperti flavonoid dan polifenol.

Telah terbukti dapat melawan pertumbuhan sel-sel kanker, khususnya kanker payudara dan kanker usus.

BACA JUGA:6 Tips dan Panduan Puasa bagi Wanita Hamil Agar Aman dan Sehat, Kuy Bumil Lakukan Cari Ini!

BACA JUGA:7 Tips Aman Olahraga Saat Bulan Puasa Agar Tubuh Tetap Sehat, Apa Saja?

Kategori :