Jaraknya 3 Jam Dari Palembang, Ini Daerah Penghasil Buah Duku Manis Yang Banyak Dijual di Jakarta

Kamis 28 Mar 2024 - 04:20 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

BACAKORAN.CO - Buah Duku, buah musiman yang menjadi salah satu paling ditunggu pecinta buah di Indonesia.

Ya, buah duku adalah buah musiman yang hanya berbuah satu tahun sekali.

Tepatnya pada bulan Januari hingga Maret yang menjadi puncak musimnya.

Berbicara buah duku, tentu saja akan familiar dengan daerah Palembang.

Buah duku seakan identik dengan Palembang, sehingga banyak penjual buah ini menulis dengan sebutan duku Palembang.

BACA JUGA:4 Racikan Jus Buah untuk Mengencangkan Kulit, Bikin Awet Muda dan Glowing Permanen Dalam 7 Hari Gais..

BACA JUGA:6 Manfaat Buah Manggis untuk Tubuh Manusia, Salah Satunya untuk Kesehatan Mental, Kok Bisa Sih?

Eitsss, tapi taukah kamu, jika ternyata buah duku ini jarang ada kebunnya di Palembang?

Ya, buah duku ternyata bukan asli Palembang.

Buah ini tumbuh subur di beberapa kabupaten di Sumatera Selatan.

Diantaranya Musi Banyuasin, Musi Rawas, Lubuk Linggau, Empat Lawang hingga Muaraenim.

Tetapi ada satu daerah yang merupakan penghasil buah duku yang saat musim panen menjadi incaran tauke atau pedagang besar.

BACA JUGA:5 Manfaat Luar Biasa Buah Pir, Dari Pencernaan Hingga Kulit Bercahaya, Yuk Mulai Hidup Sehat!

BACA JUGA:10 Manfaat Buah Apel untuk Kesehatan Tubuh Manusia, Salah Satunya untuk Diet, Kok Bisa?

Ya, namanya duku Komering.

Kategori :