Nah Lho, Sopir Mobil Grand Max yang Kecelakaan Tol KM 58 Masih Sehat Alfiat, Gimana Ceritanya?

Senin 08 Apr 2024 - 20:20 WIB
Reporter : Yudha IP
Editor : Yudha IP
        Lihat postingan ini di Instagram  
 
                  Sebuah kiriman dibagikan oleh warungjurnalis (@warungjurnalis)

Korban jiwa yang mencapai 13 orang itu semuanya berasal dari penumpang mobil Grand Max.

"Perlu kami informasikan.. untuk kendaraan yang terlibat ada satu mobil unit Grand Max yang tengah dievakuasi," Ujar Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono.

Salah satu mobil Grand Max yang terlibat dalam kecelakaan itu milik Yanti Setiawan Budi Dharma, seorang warga Jakarta Timur.

Dari 12 penumpang yang ada di dalam mobil tersebut, sayangnya tak ada yang selamat. 

BACA JUGA:Pemkab Banyuasin Beri Bonus Atlet Porprov XIV Dan Pepaprov, Pj Bupati: Prestasi Olahraga Harus Dipertahankan..

BACA JUGA:Kecelakaan Maut di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek, Identitas Pemilik Mobil Grand Max berasal dari Matraman Jaktim

Masih belum jelas apakah mereka sekeluarga atau penumpang travel.

Banyak yang menduga bahwa ini adalah travel ilegal, mengingat jumlah penumpang yang cukup banyak di mobil tersebut.

Seperti yang diketahui, Polres Karawang berhasil mengungkap data penting terkait pemilik mobil Grand Max dalam kecelakaan maut di Tol Jakarta-Cikampek KM 58 pagi tadi.

Kapolres Karawang, AKBP Wirdhanto Hadicaksono, mengonfirmasi bahwa nomor polisi B 1635 BKT menjadi kunci utama dalam penyelidikan.

Mobil Grand Max yang terlibat dalam kecelakaan tersebut ternyata dimiliki oleh seorang warga asal DKI Jakarta.

"Kami akan memberikan informasi mengenai nomor plat kendaraan dan STNK dari sebuah mobil Grand Max dengan Nomor Polisi B 1635 BKT," ujarnya kepada para wartawan pada Senin, 8 April 2024.

BACA JUGA:Identitas Pemilik Mobil Grand Max, Kecelakaan Maut Terjadi di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Nomor Polisinya

BACA JUGA:Polri Setop Contraflow di Tol Jakarta Arah Kalikangkung, Ini Penyebabnya

Identitas sementara pemilik kendaraan, Yanti Setiawan Budi Dharma, juga berhasil terungkap dari keterangan dalam STNK mobil tersebut.

Tags : #tol jakarta cikampek #sopir mobile grand max #sopir grand max #kecelakaan maut #kecelakaan km 58 #keadaan sopir grand max #identitas sopir mobil grand max
Kategori :

Terkait

Terpopuler

Terkini