Baku Hantam! 7 Fakta Brimob vs TNI AL di Pelabuhan Sorong, Alasannya bikin Geleng Kepala

Senin 15 Apr 2024 - 12:12 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

BACAKORAN.CO - Insiden bentrok antara anggota Brimob dan TNI AL di Pelabuhan Sorong, Papua Barat Daya telah menciptakan ketegangan di tengah masyarakat.

Peristiwa ini mencuat pada Minggu, 14 April 2024 sekitar pukul 09.30 WIT dan menjadi viral berkat rekaman CCTV yang menunjukkan aksi baku hantam antara Brimob dan TNI AL.

Menurut informasi Alasan baku hantam Brimob dan TNI AL dipicu oleh kesalahpahaman antara kedua pihak yang berujung pada perkelahian. 

Berikut 7 fakta insiden Brimob vs TNI AL di Pelabuhan Sorong, yakni:

BACA JUGA:Ini Isi Lengkap Imbauan Kemlu kepada WNI terkait Serangan Balik Iran ke Israel!

BACA JUGA:Berlanjut! Iran Bombardir dengan 200 Drone dan Rudal, Biden: AS Tolak Bantu Israel Serang Balik...

1. Kronologi Peristiwa

Peristiwa dimulai saat Kapal Sinabung Sandar mendok di Pelabuhan Sorong.

Sejumlah anggota Pomal dari TNI bertugas melakukan pengamanan kapal tersebut. 

Saat anggota Brimob masuk ke area kapal tanpa mengenakan baju dinas terjadi kesalahpahaman dengan anggota TNI AL yang berujung pada perkelahian.

2. Jumlah Korban

Kapolda Papua Barat Irjen Pol Jhonny Eddison Isir mengungkapkan bahwa terdapat empat anggota TNI AL dan enam anggota Polri yang menjadi korban dalam bentrokan tersebut. 

BACA JUGA:Pilu! Detik-detik Peternak Kerbau Hanya Bisa Pandangi Puluhan Kerbaunya Mati Mendadak

BACA JUGA:Usai Pemilu Tak Ada Parpol dan Pejabat yang 'Peduli Banjir'

Para korban saat ini tengah menjalani perawatan di rumah sakit karena mengalami luka-luka.

Kategori :