8 Cara Mengatasi Pori-Pori Tersumbat, Bikin Kulit Mulus dan Glowing, Yuk Ikuti Tipsnya...

Minggu 21 Apr 2024 - 15:01 WIB
Reporter : Melly
Editor : Melly

BACAKORAN.CO - Pori-pori yang tersumbat adalah masalah umum yang sering dialami oleh banyak orang. 

Selain dapat menyebabkan masalah kulit seperti jerawat dan komedo.

Pori-pori yang tersumbat juga dapat membuat kulit terlihat kusam dan tidak sehat. 

Namun, tidak perlu khawatir, ada beberapa cara yang dapat kamu lakukan untuk mengatasi masalah ini dan mendapatkan kulit yang mulus dan glowing kembali.

BACA JUGA:4 Obat Pengecil Pori-pori Wajah Terbaik 2024, Bikin Wajah Mulus dalam 1 Minggu, Cobain Bestie!

BACA JUGA:Obat Pengecil Pori-Pori di Indomaret dan Apotik, Bisa Bikin Wajah Mulus Permanen dan Bebas Komedo, Cobain Deh!

Cara Mengatasi Pori-Pori Tersumbat

1. Rutin Membersihkan Wajah


Rutin Membersihkan Wajah -Yesdok-

Langkah pertama yang perlu kamu lakukan adalah membersihkan wajah secara rutin setiap hari.

Terutama pada pagi dan malam hari sebelum tidur. 

BACA JUGA:Nggak Perlu Pakai Obat! Ini Lho 7 Tips Pengecil Pori-pori Wajah Alami yang Bisa Kamu Coba, Salah Satunya...

BACA JUGA:5 Obat Salep Pengecil Pori-pori di Apotik yang Bikin Wajah Kelihatan Mulus Kayak Artis Korea, Mulai dari Rp25K

Gunakan pembersih wajah yang sesuai dengan jenis kulit kamu untuk mengangkat kotoran, minyak dan sel kulit mati yang dapat menyumbat pori-pori.

2. Gunakan Scrub atau Peeling

Kategori :