Penggunaan scrub atau peeling secara teratur dapat membantu mengangkat sel kulit mati dan membersihkan pori-pori yang tersumbat.
Pilihlah produk yang mengandung bahan-bahan alami seperti gula atau bubuk beras untuk menghindari iritasi pada kulit.
3. Gunakan Masker Lumpur atau Masker Wajah yang Mengandung Asam Salisilat
Pakai masker untuk mengatasi pori-pori tersumbat -Benefit cosmetics -
Masker lumpur atau masker wajah yang mengandung asam salisilat.
Dapat membantu membersihkan pori-pori secara mendalam dan mengurangi produksi minyak berlebih pada kulit.
Gunakan masker ini secara teratur untuk hasil yang optimal.
BACA JUGA:Keren! 6 Sunscreen Ini Bisa Untuk Mengecilkan Pori-pori Wajah Jadi Tampak Lebih Mulus, Kuy Cobain
BACA JUGA:4 Obat Salep Pengecil Pori-Pori Di Apotik, Bikin Mulus Bebas Jerawat, Cobain Beib...
4. Hindari Produk Perawatan Kulit yang Mengandung Minyak
Jika kamu memiliki kulit berminyak atau rentan terhadap pori-pori tersumbat.
Hindarilah penggunaan produk perawatan kulit yang mengandung minyak.
Pilihlah produk yang bersifat non-komedogenik dan bebas minyak untuk mencegah penyumbatan pori-pori.