Asyik Long Weekend! Yuk Kunjungi 3 Tempat Wisata di Bandar Lampung Bersama Orang Tercinta

Senin 29 Apr 2024 - 17:17 WIB
Reporter : Ayu Ps
Editor : Ayu Ps

Serta memiliki garis pantai yang panjang dan dangkal, sehingga cocok untuk bermain air.

Pantai Sebalang sudah memiliki banyak fasilitas yang dapat dinikmati wisatawan, seperti bean bag untuk bersantai, penginapan, toilet, hingga cafe.

BACA JUGA:Daftar Lengkap 76 Negara Bebas Visa bagi WNI tahun 2024, Ada Negara Tujuanmu Liburan?

BACA JUGA:Inspirasi Foto Terbaik, 6 Destinasi Wisata Terbaik di Jepara yang Instagramable Banget, Wajib Dikunjungi Gais!

Fasilitas lainnya seperti kamar bilas/MCK, aula, dan aneka kuliner juga tersedia.

Dengan harga tiket yang terjangkau dan fasilitas yang lengkap, Pantai Sebalang menjadi destinasi wisata yang sangat menarik untuk dikunjungi.

Terutama bagi mereka yang ingin menikmati keindahan matahari terbenam dan bermain air di pantai yang dangkal dan tenang.

2. Kampung Vietnam Kemiling


Kampung Vietnam Kemiling Bandar Lampung --Jelajah Sumatera

BACA JUGA:Indahnya Danau Aur Musi Rawas, Cocok Untuk Traveling Saat Mudik Lebaran

BACA JUGA:Sambut Lebaran dengan Ceria, 6 Destinasi Favorit Liburan Hari Raya Idul Fitri 2024 yang Tak Boleh Dilewatkan!

Kampung Vietnam di Kemiling, Bandar Lampung, merupakan sebuah destinasi wisata yang menarik dan populer di kalangan wisatawan. 

Kampung Vietnam menawarkan pemandangan yang indah dan unik, dengan suasana yang mirip dengan kampung-kampung di Vietnam.

Kamu dapat menikmati berbagai fasilitas, seperti kantin.

Yang menyediakan aneka minuman segar, camilan, maupun makanan berat, serta live music untuk menghibur pengunjung.

BACA JUGA:Bingung Cari Destinasi Libur Lebaran? Berikut 5 Rekomendasi Tempat Wisata di Semarang Yang Wajib Kamu Coba...

Kategori :