Hal ini dikarenakan air garam dapat membantu mengurangi rasa gatal dan kering pada tenggorokan.
Selain itu, berkumur menggunakan air garam juga bisa membantu menghilangkan lendir di dalam tenggorokan yang kerap membuat penderita flu merasa tidak nyaman.
Untuk membuat air garam, kamu dpat larutkan 1/2 sendok teh garam ke dalam segelas air hangat.
Lalu, berkumurlah menggunakan air garam selama beberapa detik dan pastikan untuk tidak menelan larutan tersebut.
Ulangi langkah-langkah ini sebanyak 3–4 kali sehari hingga gejala flumu mereda.
BACA JUGA:Apakah Benar Flu Pada Kucing Dapat Menular Ke Manusia? Simak di Sini Faktanya...
2. Air putih
Obat flu alami yang pertama adalah air mineral yang berfungsi untuk menjaga hidrasi tubuh.
Mengonsumsi air putih dalam jumlah yang cukup dianggap sebagai obat flu alami.
Karena dapat menjaga kelembapan pada bagian hidung, tenggorokan, dan mulut.
BACA JUGA:Tidak Perlu Mahal! Ternyata Begini Cara Ampuh Menyembuhkan Kucing yang Sedang Terkena Flu
Perbanyaklah meminum air putih agar flumu mereda.
Selain itu air putih juga dapat membantu mengganti cairan tubuhmu yang hilang saat sedang terkena flu.
3. Jahe
jahe merah dan jahe putih --Moms Money - Klikdokter
Jahe memiliki manfaat kesehatan yang sudah banyak digunakan selama berabad-abad.