4 Rekomendasi Serum Eksfoliasi untuk Pemula, Bisa Mengangkat Sel Kulit Mati, Bikin Kulit Glowing dan Halus

Sabtu 18 May 2024 - 23:30 WIB
Reporter : Melly
Editor : Melly

BACA JUGA:Ini Urutan Eksfoliasi yang Benar, Jangan Sembarangan, Yuk Simak..

Lactic acid adalah AHA yang terkenal lembut tapi ampuh buat mencerahkan dan menghaluskan kulit.

Keunggulan:

- Lactic Acid: Bekerja efektif untuk eksfoliasi tapi tetap gentle, cocok buat pemula atau yang punya kulit sensitif.

- Hydrating: Nggak bikin kulit kering karena ada kandungan pelembap tambahan.

BACA JUGA:Jangan Asal, Ini 5 Cara Eksfoliasi Kulit Wajah Sensitif, Yuk Simak di Sini..

BACA JUGA:5 Kesalahan Eksfoliasi Wajah yang Harus Dihindari, Skin Barrier Bisa Rusak!

- Mencerahkan: Bikin kulit lebih cerah dan glowing karena lactic acid membantu mempercepat regenerasi kulit.

Cara Pakai: Gunakan 2-3 kali seminggu di malam hari.

Setelah membersihkan wajah, oleskan serum secara merata dan lanjutkan dengan moisturizer.

3. Avoskin Serum Miraculous Refining


Avoskin Serum Miraculous Refining-shoppe -

BACA JUGA:6 Manfaat Eksfoliasi Wajah dan Cara Melakukannya, Kamu Wajib Tau!

BACA JUGA:5 Rekomendasi Produk Skincare Eksfoliasi yang Tepat Untuk Kulit Bebas Komedo, Yuk Cobain Girls!!

Avoskin Serum Miraculous Refining adalah serum lokal yang nggak kalah keren dari produk luar.

Dengan kombinasi AHA, BHA, dan Niacinamide, serum ini efektif mengangkat sel kulit mati, mengurangi jerawat, dan mencerahkan kulit.

Kategori :