Ustaz Hanan Attaki sering menekankan pentingnya berbicara dengan Allah secara langsung.
Dan akrab saat melaksanakan sholat Dhuha.
BACA JUGA:5 Cara Dijauhkan dari Sifat Munafik Ala Ustaz Hanan Attaki, Kuy Praktikkan Agar Tidak Bermuka Dua!
BACA JUGA:6 Tips Move On ala Ustaz Hanan Attaki, Begini Cara Jitu Melupakan Seseorang yang Kita Sayang
Sholat ini menjadi waktu yang tepat untuk mencurahkan isi hati.
Mengadukan segala kesulitan dan memohon petunjuk dari Allah.
Dengan berbicara dari hati ke hati, kita dapat mengatasi rasa putus asa dan menemukan harapan baru.
Cara Melaksanakan Sholat Dhuha
1. Dilaksanakan di Pagi Hari
Sholat Dhuha dilakukan setelah matahari terbit hingga menjelang waktu dzuhur.
Menurut Ustaz Hanan, waktu terbaik untuk melaksanakan sholat Dhuha.
Adalah ketika matahari sudah cukup tinggi, sekitar pukul 8 hingga 11 pagi.
BACA JUGA:Jomblo Jangan Panik! 5 Trik Jitu ala Ustaz Hanan Attaki Agar Dia Menjadi Jodohmu, Begini Caranya...
BACA JUGA:Kenapa Harus Kurban? Inilah Keutamaan dan Fadhilahnya Menurut Ustaz Hanan Attaki
2. Jumlah Rakaat
Sholat Dhuha dapat dilakukan minimal dua rakaat dan maksimal delapan rakaat.