Berikut cara-cara yang bisa kamu terapkan:
1. Istikharah
Langkah pertama Istikharah adalah percaya sepenuhnya pada rencana Allah.
BACA JUGA:Jangan Sampai Salah! Ini Bedanya Riya dan Ikhlas dalam Ibadah, Begini Kata Ustaz Hanan Attaki..
BACA JUGA:2 Rahasia Umur Panjang dan Rezeki Melimpah ala Ustaz Hanan Attaki, Yuk Simak Tipsnya!
Istikharah bukan hanya shalat dua rakaat, tetapi juga mencakup meminta petunjuk dan pendapat dari Allah.
Dalam konteks ini, istikharah berarti bergantung kepada Allah dan meminta petunjuk tentang langkah yang harus diambil.
Allah akan memberikan petunjuk melalui berbagai isyarat dan tanda-tanda yang bisa kita temukan dalam kehidupan sehari-hari.
2. Tawakal
Ustaz Hanan menjelaskan, tawakal bukan pasrah tanpa usaha.
BACA JUGA:Suhu 42 Derajat, Jemur Pakaian di Makkah 1 Jam Bisa Kering
BACA JUGA:Sobat Muslim Wajib Tau! 3 Keutamaan Luar Biasa Bulan Dzulhijjah Menurut Ustaz Hanan Attaki..
Melainkan menggabungkan usaha maksimal dengan doa dan keyakinan kuat bahwa Allah akan memberikan yang terbaik.
Dengan tawakal, hati kita menjadi tenang dan optimis, karena kita tahu bahwa Allah selalu bersama kita.
3. Istisyarah
Langkah kedua adalah istisyarah, yaitu meminta nasehat dari orang-orang yang lebih berpengalaman dan bijak.