BACAKORAN.CO - Hallo Bunny Lovers, Kamu Harus Tau Nih, Perbedaan Antara Kelinci Dutch dan Silangan Lokal.
Walaupun Rupa Mereka Sama Namun Terdapat Perbedaan Antara Kelinci Dutch dan Silangan Lokal.
Awas Jangan Sampai Tertipu, Berikut Ini Perbedaan Kelinci Jenis Dutch dan Silangan Lokal.
Kelinci merupakan hewan peliharaan yang digemari karena sifatnya yang lucu dan mudah dirawat.
BACA JUGA:Info Ternak, Manfaat Daging Kelinci Bagi Manusia, Salah Satunya Bisa Bikin Subur! Buktiin Deh...
Ada banyak jenis kelinci yang dapat dipilih, namun dua yang populer di Indonesia adalah kelinci jenis Dutch dan kelinci silangan lokal.
Meskipun sama-sama kelinci, keduanya memiliki perbedaan yang signifikan dalam beberapa aspek.
1. Asal Usul dan Sejarah
Kelinci jenis Dutch berasal dari Belanda dan sudah dikenal sejak abad ke-19.
Kelinci ini awalnya dikembangbiakkan untuk daging, namun sekarang lebih banyak dipelihara sebagai hewan peliharaan atau untuk keperluan pameran karena tampilannya yang unik dan menarik.
Sebaliknya, kelinci silangan lokal adalah hasil perkawinan silang antara berbagai jenis kelinci.
Kawin Silang yang dilakukan oleh peternak lokal dengan tujuan menghasilkan keturunan yang memiliki ketahanan lebih baik terhadap kondisi lingkungan Indonesia.
2. Penampilan Fisik