Trump telah resmi diusung oleh Partai Republik untuk maju dalam Pilpres AS.
BACA JUGA:Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata Ditawarkan Biden, Ngotot Lanjutkan Perang, Ini Alasannya!
BACA JUGA:Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata Ditawarkan Biden, Ngotot Lanjutkan Perang, Ini Alasannya!
Dalam beberapa minggu terakhir, desakan agar Biden mundur semakin kuat setelah ia dianggap kalah dalam debat pertama melawan Trump.
Elektabilitasnya tercatat di angka 43 persen, sementara Trump mendapatkan 46 persen dukungan dalam jajak pendapat.
Setelah pengumuman ini, Biden menyatakan akan memberikan penjelasan lebih rinci di depan publik akhir pekan ini.
"Saya akan berbicara di depan publik akhir minggu ini secara rinci tentang keputusan saya (mundur dari Pilpres AS 2024)," kata Biden.
BACA JUGA:Berlanjut! Iran Bombardir dengan 200 Drone dan Rudal, Biden: AS Tolak Bantu Israel Serang Balik...
BACA JUGA:Terungkap! Alasan RI Pindah Ibu Kota Negara, Dibocorkan Presiden AS Joe Biden
Lantarannya, ia meminta izin menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah bekerja keras untuk melihatnya agar terpilih kembali.