Duel Maut! Vivo V30 vs Oppo Reno 11 HP Keren 6 Jutaan, Siapa yang Menangin Perangnya?

Kamis 25 Jul 2024 - 10:46 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

Namun, Oppo Reno 11 juga nggak kalah menarik dengan desainnya yang khas.

Meskipun menggunakan bahan plastik, Oppo Reno 11 tetap tampil dengan desain yang stylish dan modern.

BACA JUGA:8 HP Layar AMOLED Harga Rp1 Jutaan RAM Jumbo Anti Lag, Gamer Wajib Check Out!

BACA JUGA:5 HP Realme Terbaru 2024 Bikin Kamu Makin Gaya dan Kekinian, Nomor 3 Paling Wow!

Layar

Lanjut ke bagian layar, Vivo V30 jauh lebih unggul.

Dengan resolusi 1,5K dan kerapatan piksel 528 ppi, layar Vivo V30 menghasilkan gambar yang lebih tajam dan detail.

Sedangkan Oppo Reno 11 masih menggunakan resolusi Full HD+ dengan kerapatan piksel 394 ppi.

Namun, untuk urusan warna dan kecerahan, layar Oppo Reno 11 terlihat lebih hidup dan warnanya lebih cerah, membuat tampilan lebih adem di mata.

BACA JUGA:7 HP Layar AMOLED Harga Cuma Rp1 Jutaan, RAM Jumbo Anti Lag untuk Para Gamer, Buruan Check Out!

BACA JUGA:Cukup dari HP Inilah Cara Edit Foto Pakai Jas Secara Online, Yakin mau Ke Studio?

Performa dan Spesifikasi

Nah, ini dia yang sering jadi pertimbangan utama.

Kedua ponsel ini punya RAM 8GB dan penyimpanan internal 256GB, jadi nggak perlu khawatir soal ruang penyimpanan.

Namun, chipset yang digunakan berbeda.

Vivo V30 menggunakan Snapdragon 7 Gen 3, sedangkan Oppo Reno 11 menggunakan MediaTek Dimensity 7050.

Kategori :