3 Bahan Dapur yang Bagus untuk Eksfoliasi Kulit Kusam, Bikin Halus, Bersih dan Cerah, Kuy Cobain Dirumah...

Sabtu 10 Aug 2024 - 19:35 WIB
Reporter : Melly
Editor : Melly

BACAKORAN.CO - Ingin mendapatkan kulit wajah yang glowing, kencang, dan bebas tanda penuaan tanpa harus merogoh kocek dalam-dalam?

Kamu bisa memanfaatkan bahan-bahan dapur yang sudah ada di rumah!

Eksfoliasi adalah langkah penting dalam rutinitas perawatan kulit untuk mengangkat sel-sel kulit mati dan memberikan tampilan yang lebih segar.

Berikut ini adalah tiga bahan dapur yang bagus untuk eksfoliasi kulit kusam.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Eksfoliasi Buat Usia 50 Tahunan Bikin Kulit Glowing & Awet Muda, Flek Hitam Cepat Mengelupas...

BACA JUGA:6 Merek Eksfoliasi Terbaik untuk Usia 40an, Bisa Samarkan Garis Halus dan Flek Hitam Cepat Mengelupas...

Dimana dapat membantu mengembalikan kecerahan dan kesehatan kulitmu.

Yuk, simak artikel ini sampai selesai.

Bahan Dapur yang Ampuh untuk Eksfoliasi Kulit Kusam

1. Gula Pasir

BACA JUGA:6 Rekomendasi Eksfoliasi Terbaik untuk Remaja Bikin Kulit Cerah dan Segar dalam Sekejap!

BACA JUGA:6 Merek Eksfoliasi Terbaik untuk Mengangkat Sel-sel Kulit Mati, Bikin Kulit Halus, Bersih & Glowing...

Gula pasir adalah bahan eksfoliasi alami yang sangat efektif.

Dengan butiran kecilnya, gula pasir dapat mengangkat sel-sel kulit mati tanpa merusak kulit.

Selain itu, gula juga memiliki kandungan asam glikolat yang membantu merangsang regenerasi sel kulit baru.

Kategori :