4. Langkah Pembelian e-Meterai:
Setelah masuk, pilih opsi 'Pembelian' untuk memulai proses pembelian e-Meterai.
Tentukan jumlah e-Meterai yang ingin Anda beli dengan mengisi kuota di kolom yang disediakan.
Klik ‘Bayar’ dan pilih metode pembayaran yang Anda inginkan.
Klik ‘Lanjut’ dan tunggu hingga proses pembayaran selesai.
BACA JUGA:Siap-siap! Bakal Ada Program Renovasi Bangunan Madrasah Negeri dan Swasta, Syaratnya Mudah
BACA JUGA:Kenakan Kemeja Biru Muda yang Identik dengan Prabowo, Presiden Jokowi Jelaskan Maknanya!
Dengan mengikuti panduan di atas, calon pelamar CPNS 2024 dapat memastikan bahwa proses pemasangan e-Meterai dan pendaftaran berjalan lancar tanpa hambatan.
Ingatlah untuk selalu mengikuti petunjuk resmi dari BKN dan menghindari praktik yang tidak sesuai dengan aturan.