Informasi Penting! Ini Syarat Daftar dan Cara Ikut Simulasi CAT BKN CPNS 2024, Jangan Sampai Salah

Minggu 22 Sep 2024 - 11:00 WIB
Reporter : Mutiara
Editor : Mutiara

Cara Daftar Simulasi CAT CPNS BKN  2024  

1. Kunjungi https : //cat.bkn.go.id/simulasi/.

2. Klik tombol "Pendaftaran Gratis".

3. Silakan masukkan nama, alamat email,  tempat lahir, dan tanggal lahir kamu.

BACA JUGA:Pendaftaran CPNS Dibuka Agustus, Ini 11 Formasi Kementerian Pertanian 2024: Cek Syarat di Sini...

4. Buat dan konfirmasikan kata sandi kamu.

5. Pilih jenis kelamin dan tekan tombol captcha untuk konfirmasi.

6. Ketuk tombol Simpan.

7. Tekan tombol Konfirmasi.

BACA JUGA:Inilah Tata Cara dan Syarat Berkas Administrasi CPNS 2024 yang Wajib Diketahui, Persiapkan dari Sekarang!

8. Tekan OK untuk menyelesaikan proses pendaftaran.

Cara Mengikuti Simulasi CAT CPNS BKN  2024  

1. Dengan menggunakan komputer atau laptop, kunjungi kembali website https: //cat.bkn.go.id/simulasi/.

2. Masukkan alamat email dan kata sandi  yang terdaftar.

BACA JUGA:10 Instansi dengan Jumlah Pelamar Terendah di CPNS 2024, Ada Pilihanmu?

3. Ketuk kolom captcha dan pilih tombol "Masuk".

Kategori :