NU dan Muhammadiyah Satu Barisan Dukung Pemilu Damai di Kota Ini

NU dan Muhammadiyah komitmen jaga Pemilu damai--

NU dan Muhammadiyah Satu Barisan Dukung Pemilu Damai di Kota Ini

BACAKORAN.CO - Hawa panas jelang pelaksanaan Pemilu 2024 menjadi perhatian kedua ormas Islam besar di Indonesia yakni Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah untuk turun gelanggang agar berjalan damai.

Dua organisasi keagamaan di Kabupaten Lahat, Nahdlatul Ulama (NU) Lahat dan Muhamadyah Lahat. Menjunjung pemilu damai dan netralitas.

Hal tersebut terlihat pada komitmen kedua ormas ini di salah satau kota di Propinsi Sumatera Selatan yakni, Lahat. 

Seperti disampaikan Ketua NU Lahat Napiqurrahman.

BACA JUGA:Waspada! Ini Lima Daerah Paling Rawan di Pemilu 2024 versi Bawaslu

Menurutnya Pelakasaan Pemilu baik itu Pileg maupun Pilpres adalah pesta demokrasi dan atau pesta rakyat dalam rangka memenuhi ketentuan undang undang yang membatasi masa kepemimpinan dalam suatu negara.

"Kalau itu pesta artinya riang gembira, suka cita dan hati, pikiran plong untuk menentukan siapa yang akan mengatur dan mengurus kita ke depannya, tidak perlu tegang tegangan, persaingan yang tidak sehat, black canpaingh, saling menjatuhkan, mencari kesalahan/aib orang lain. Laksanakan dan ikuti pemilu dengan semestinya, jujur dan adil," tegasnya.

Lalu adanya kecenderungan isu SARA saat mendekati pemilu sering terjadi, serta isu- usu nehatif lainnya .

Menurutnya agar hal tersebut tidak terjadi, masyarakat harus dipahamkan dan belajar dari pengalaman. Ikutilah pemilu dengan hati nurani.

BACA JUGA:Konflik Tapal Batas Banyuasin – Palembang Bisa Berimbas Kerawanan Pemilu 2024

Selain itu diharapkan memilih tidak didasarkan pada ada atau tidaknya imbalan yang didapat secara langsung ketika akan memilih.

Disinggung apakah NU sudah memiliki pilihan untuk Caperes.

Ditegaskannya bahwa NU sendiri belum ada dan tidak akan ada arahan akan mendukung siapa. "Itu arahan ketua PBNU Gus Yahya, tidak ada arahan NU ke siapa," ungkapnya.

NU dan Muhammadiyah Satu Barisan Dukung Pemilu Damai di Kota Ini

adminbacakoran.co

adminbacakoran.co


nu dan muhammadiyah satu barisan dukung pemilu damai di kota ini

bacakoran.co - hawa panas jelang pelaksanaan 2024 menjadi perhatian kedua ormas islam besar di indonesia yakni nahdlatul ulama (nu) dan muhammadiyah untuk turun gelanggang agar berjalan damai.

dua organisasi keagamaan di kabupaten lahat, (nu) lahat dan muhamadyah lahat. menjunjung pemilu damai dan netralitas.

hal tersebut terlihat pada komitmen kedua ormas ini di salah satau kota di propinsi yakni, lahat. 

seperti disampaikan ketua nu lahat napiqurrahman.

menurutnya pelakasaan pemilu baik itu pileg maupun pilpres adalah pesta demokrasi dan atau pesta rakyat dalam rangka memenuhi ketentuan undang undang yang membatasi masa kepemimpinan dalam suatu negara.

"kalau itu pesta artinya riang gembira, suka cita dan hati, pikiran plong untuk menentukan siapa yang akan mengatur dan mengurus kita ke depannya, tidak perlu tegang tegangan, persaingan yang tidak sehat, black canpaingh, saling menjatuhkan, mencari kesalahan/aib orang lain. laksanakan dan ikuti pemilu dengan semestinya, jujur dan adil," tegasnya.

lalu adanya kecenderungan isu sara saat mendekati pemilu sering terjadi, serta isu- usu nehatif lainnya .

menurutnya agar hal tersebut tidak terjadi, masyarakat harus dipahamkan dan belajar dari pengalaman. ikutilah pemilu dengan hati nurani.

selain itu diharapkan memilih tidak didasarkan pada ada atau tidaknya imbalan yang didapat secara langsung ketika akan memilih.

disinggung apakah nu sudah memiliki pilihan untuk caperes.

ditegaskannya bahwa nu sendiri belum ada dan tidak akan ada arahan akan mendukung siapa. "itu arahan ketua pbnu gus yahya, tidak ada arahan nu ke siapa," ungkapnya.

senada disampaikan ketua umum pimpinan muhamammadyah lahat ahmad muttaqin.

pihaknya mendukung pemilu damai kedepannya. selain itu, muhammadyah sendiri tidak memihak ke salah satu capres dan bersikap netral.

"kami bukan organisasi politik, jadi tetap menjunjung netralitas. harapanya pemilu berlangsung aman dan damai," tegasnya.*

Tag
Share