bacakoran.co

3 Olahan dari Ubi yang Lezatnya Bikin Ketagihan, Bisa untuk Cemilan Hingga Lauk!

Berbagai macam olahan ubi dari cemilan hingga lauk--Youtube-ta

1/2 bks terasi

5 siung bawang merah iris-iris

3 butir bawang putih iris-iris

BACA JUGA:3 Perbedaan Kurma Palestina dan Mesir yang Wajib Kamu Tau, Salah Satunya Dianggap Kurma Suci, Kenapa?

Secukupnya garam dan penyedap

Secukupnya air

Cara membuat

Siapkan semua bahan dan masukkan ke dalam panci ubi,irisan bawang, terong asam, cabai, sereh, kunyit, lengkuas dan air.

BACA JUGA:4 Resep Puding Kurma yang Lembut dan Manis Cocok untuk Takjil Buka Puasa, Pasti Jadi Favoritmu Bestie!

Kemudian masukkan asam kendis, masak hingga mendidih, setelah itu masukkan ikan masak lagi.

Hingga ikan matang dan mendidih, masukkan garam dan penyedap, kemudian ambil ubi beserta airnya sedikit saja. 

Cabai bisa dihaluskan pada tahap ini jika ingin sensasi pedas, lalu hancurkan bersama terasi, masukkan ke dalam panci lagi. 

Aduk hingga semua rata terakhir masukkan sayur kangkung.

BACA JUGA:Sajian Takjil Khas Ramadan! 4 Resep Kolak yang Lezat Cocok untuk Menu Buka Puasa, Yuk Cobain guys

Masak sebentar saja, angkat dan hidangkan lalu makan dengan nasi hangat. 

3 Olahan dari Ubi yang Lezatnya Bikin Ketagihan, Bisa untuk Cemilan Hingga Lauk!

Julia

Julia


bacakoran.co - bisa kamu kreasikan dalam berbagai jenis makanan, mulai dari cemilan hingga lauk makan. 

ada banyak macam olahan ubi jalar yang bisa kamu buat sendiri di rumah.

kamu bisa mengkreasi dalam membuat camilan hingga lauk dengan bahan dasar . 

jika kamu bosen makan ubi hanya digoreng saja, sekarang coba buat camilan dan lauk dari ubi.

inilah beberala resep dari ubi yang bisa buat cemilan dan lauk:

1. bola-bola ubi gula merah.


bola ubi ungu gula merah--youtube-tapekito

bahan

500 gr ubi kukus (haluskan)

100 gr tepung tapioka 

gula merah sisir secukupnya

sejumput garam

1/4 sdt vanili bubuk

minyak untuk menggoreng

cara membuat

campur semua bahan, kecuali gula merah ulek hingga halus, lalu ambil sedikit adonan.

isi dengan gula merah sisir, lalu bentuk bulat, lakukan hingga adonan habis

panaskan minyak dengan api sedang hingga kuning keemasan, angkat dan sajikan.

2. bola-bola ubi isi keju


bola ubi keju--youtube-adarafamily

bahan

500 gr ubi kuning

5 sdm terigu

5 sdm sagu

2 sdm gula pasir

1 sdm maizena, larutkan dengan air

keju cheddar

tepung roti

secukupnya air

minyak untuk menggoreng

cara membuat 

haluskan yang sudah dikukus dengan sendok

campurkan terigu, sagu, dan gula lalu beri air sedikit supaya adonan tidak terlalu encer. 

masukkan ubi dan aduk rata sampai adonan tidak lengket di tangan bentuk bola .

isi keju cheddar yang sudah dipotong kecil, basahi dalam larutan maizena, kemudian baluri dengan tepung roti.

dalam minyak panas hingga kecoklatan lalu siap disajikan.

3. resep sayur asem ubi jalar


sayur asem--wiratech.co.id

bahan

5 buah jalar/rambat (kuning)

1 ekor ikan lele (boleh gabus) potong-potong

1 ikat kangkung (siangi)

2 buah sereh geprek

1 jari kunyit (iris-iris)

1 jari lengkuas (geprek)

1 buah cabe merah besar

1 buah terong asam (uk besar)

3 bh asam kendis / asam jawa

1/2 bks terasi

5 siung bawang merah iris-iris

3 butir bawang putih iris-iris

secukupnya garam dan penyedap

secukupnya air

cara membuat

siapkan semua bahan dan masukkan ke dalam panci ,irisan bawang, terong asam, cabai, sereh, kunyit, lengkuas dan air.

kemudian masukkan asam kendis, masak hingga mendidih, setelah itu masukkan ikan masak lagi.

hingga ikan matang dan mendidih, masukkan garam dan penyedap, kemudian ambil beserta airnya sedikit saja. 

cabai bisa dihaluskan pada tahap ini jika ingin sensasi pedas, lalu hancurkan bersama terasi, masukkan ke dalam panci lagi. 

aduk hingga semua rata terakhir masukkan sayur kangkung.

masak sebentar saja, angkat dan hidangkan lalu makan dengan nasi hangat. 

inilah beberapa resep olahan jalar yang enak dan lezat untuk hingga lauk makan.***

Tag
Share