Pinjam Modal Secara Online pada KUR BRI Bisa Dapat Pinjaman 15 Juta Tanpa Agunan, Cek Caranya Disini!
Pinjam Modal Pada KUR BRI --Jabar Ekspres
BACAKORAN.CO – Jika kamu membutuhkan dana sebesar sebesar 15 juta tanpa agunan KUR BRI hadir memfasilitasi kamu.
Di tahun ini pemerintah memberikan 46 triliun sebaga subsidi bunga KUR.
Yang diberikan kepada berbagai bank yang menaungi dan beberapa Lembaga keuangan lainnya.
Karena program pemerintah ini harus berjalan dan kepada calon peminjam KUR.
BACA JUGA:Perbedaan KUR dan KUPRA BRI Sama-Sama Bisa Pinjam Limit 50 Juta? Jangan Salah Pilih..
Harus mematuhi dan memenuhi kriteria yang sudah ditentukan.
KUR BRI dengan pinjaman 15 juta bisa digunakan dan dimanfaatkan dengan baik yang.
Digunakan untuk membuat suatu usaha atau tambahan modal.
Suku bunga yang di tanggung oleh penerima 15 juta mendapatkan 6% pertahun.
BACA JUGA:Pinjaman KUR di Tolak?, PNM Madani Solusinya, Yuk Cek Disini Syarat dan Fasilitasnya Apa Saja!
Namun suku bunga akan naik seangka pertahunnya, 7% di tahun kedua, 8% tahun ketiga, 9% pada tahun ke empat.
Ada tiga jenis KUR BRI yang bisa Kamu pilih sesuai dengan kebutuhan dan kriteria Kamu, yaitu:
- KUR Mikro BRI
Pinjaman modal kerja dan/atau investasi dengan plafon sampai dengan Rp50 juta per debitur.
BACA JUGA:Bunga Rendah! KUR BRI bisa Cair Sampai dengan Rp.50 Juta, Lengkapi Syaratnya Sekarang Juga..
- KUR Kecil BRI
Pinjaman modal kerja dan/atau investasi dengan plafon di atas Rp50 juta hingga Rp500 juta per debitur.
- KUR TKI BRI
Pinjaman untuk membiayai keberangkatan calon tenaga kerja Indonesia (TKI) ke negara penempatan dengan plafon hingga Rp25 juta.
Untuk mengajukan KUR BRI 2024, Kamu harus memenuhi syarat dan ketentuan yang ditetapkan oleh bank.
Syarat dan ketentuan ini berbeda-beda tergantung pada jenis KUR yang Kamu pilih.
Secara umum, syarat dan ketentuan yang harus Kamu penuhi adalah sebagai berikut:
- Memiliki usaha produktif dan layak yang sudah berjalan minimal 6 bulan.
- Memiliki kartu identitas (KTP, kartu keluarga, keterangan domisili) yang masih berlaku.
- Memiliki legalitas usaha (akta pendirian usaha, izin usaha) jika diperlukan.
- Memiliki laporan keuangan dan proposal usaha yang jelas dan rinci.
- Bersedia mengikuti bimbingan dan pendampingan dari bank.
Jika Kamu sudah memenuhi syarat dan ketentuan di atas, Kamu bisa mengajukan KUR BRI 2024 dengan cara sebagai berikut:
- Kunjungi situs resmi KUR BRI di kur.bri.co.id.
- Klik tombol “Ajukan Pinjaman”.
- Pilih opsi “Daftar” jika Kamu belum memiliki akun, atau “Masuk” jika Kamu sudah memiliki akun.
BACA JUGA:Debitur Wajib Tau! Pinjam KUR BRI Bisa Online Tanpa Ribet, Simak Syarat dan Pengajuannya
- Setelah masuk ke halaman utama, klik “Ajukan Pinjaman KUR”.
- Bacalah dengan seksama syarat dan ketentuan yang ada, kemudian ceklis opsi “Saya adalah nasabah BRI”.
- Selanjutnya, pilih “Setuju dan Ajukan Pinjaman”.
- Isilah formulir pengajuan pinjaman dengan data yang benar dan lengkap.
BACA JUGA:Keren! Genjot UMKM, Subsidi KUR Rp 46 Triliun, Jokowi : Bunga Cuma 3 Persen?
- Unggah dokumen-dokumen yang dibutuhkan, seperti KTP, KK, legalitas usaha, laporan keuangan, dan proposal usaha.
- Tunggu konfirmasi dari bank melalui email atau telepon.
- Jika pengajuan Kamu disetujui, datanglah ke kantor cabang BRI terdekat untuk tanda tangani perjanjian kredit dan mencairkan dana pinjaman.
Mudah bukan. Jadi tunggu apa lagi yo buruan daftarkan diri Kamu untuk mendapatkan KUR BRI 2024.
Wujudkan impian Kamu untuk mengembangkan usaha Kamu.
KUR BRI 2024, solusi permodalan untuk UMKM Indonesia.