bacakoran.co

Israel Serang Iran, Begini Prediksi Pergerakan Harga Emas dan Dolar, Bakal Cetak Rekor Lagi?

Meningkatnya eskalasi Timur Tengah pasca Israel serang Iran, harga emas diprediksi melonjak, dolar AS menguat dan naiknya harga minyak dunia.--

Ledakan ini terjadi di tengah ketegangan serangan balasan Israel ke Iran.

BACA JUGA:Inilah Alasan Serangan Iran Terhadap Israel! Respon Atas Genosida di Palestina? Simak Penjelasannya...

BACA JUGA:Dampak Serangan Balasan Iran ke Israel terhadap Harga Minyak Mentah Dunia, Simak Prediksinya!

Perdana Menteri Benjamin Netanyahu telah menegaskan Israel akan melakukan segala yang diperlukan untuk mempertahankan diri, meski telah diingatkan oleh negara-negara barat.

Israel Serang Iran, Begini Prediksi Pergerakan Harga Emas dan Dolar, Bakal Cetak Rekor Lagi?

Ramadhan Evrin

Ramadhan Evrin


bacakoran.co – ke isfahan, iran berdampak pada perekonomian global.

serangan balasan israel tersebut membuat aset safe haven seperti dan dolar bergejolak.

menurut ibrahim assuaibi, direktur laba forexindo berjangka serangan israel ini memicu spekulasi akan ada serangan lanjutan ke iran pada akhir pekan.

investor terkejut dengan serangan ini sehingga mereka menggunakan aset-aset safe haven sebagai perlindungan nilai.

"dolar as kemungkinan akan menguat, mungkin mencapai level 108," terang ibrahim.

ibrahim pun memperkirakan harga emas akan melonjak.

kemungkinan mencapai angka tertinggi di us$2.500 per ons.

ia juga memperkirakan harga minyak mentah dunia akan naik, mungkin menuju us$90 per barel.

selain itu, nilai tukar rupiah terus melemah dalam perdagangan sepekan.

ini menunjukkan bahwa perang di timur tengah memiliki dampak yang signifikan.

"kita berharap iran tidak akan merespons serangan ini untuk menjaga stabilitas ekonomi global. hanya satu peluru yang dilepas israel dan mengenai sasarannya, menunjukkan bahwa iran tidak memiliki perisai untuk menahan serangan israel," ujar ibrahim.

di sisi lain, harga minyak melonjak 3 persen paca serangan israel ke iran.

dimana terjadi ledakan di kota ghahjaworstan di iran, yang berada di barat laut kota isfahan.

serangan rudal ini menimbulkan kekhawatiran bahwa pasokan minyak dari timur tengah dapat terganggu.

kedua harga acuan minyak internasional naik 3 persen, meskipun harga minyak turun sedikit pada pembukaan perdagangan.

kontrak berjangka brent naik us$2,63 atau 3 persen menjadi us$89,74 per barel.

sementara itu, kontrak west texas intermediate as (wti as) naik us$2,56 atau 3,1 persen menjadi us$84,66 per barel.

sebelumnya, kantor berita semi-resmi fars melaporkan adanya ledakan di isfahan, dekat bandara internasional.

namun, belum ada penjelasan resmi mengenai ledakan tersebut.

isfahan adalah markas dari pangkalan udara utama militer iran dan terkait dengan program nuklirnya.

pemerintah iran belum memberikan komentar.

pada akhir pekan sebelumnya, iran meluncurkan ratusan drone dan rudal sebagai tanggapan atas dugaan serangan israel terhadap kompleks kedutaan besar iran di suriah.

sebagian besar drone dan rudal tersebut berhasil dihancurkan sebelum mencapai wilayah israel.

dilansir dari laporan kantor berita fars, ledakan tersebut terjadi di kota ghahjaworstan di iran, dekat bandara isfahan dan pangkalan kedelapan angkatan udara.

namun, penyebab ledakan tersebut masih belum diketahui.

iran press tv juga melaporkan ledakan di dekat pusat kota.

namun, penyebabnya belum jelas.

al jazeera mengutip abc news yang melaporkan rudal israel telah menghantam lokasi di iran.

sebagai dampak dari ledakan tersebut, semua penerbangan menuju kota-kota besar iran ditangguhkan sementara.

"semua penerbangan menuju kota teheran, isfahan, dan shiraz, bandara di barat, barat laut, dan barat daya telah ditangguhkan," demikian pengumuman direktur humas salah satu perusahaan bandara iran.

meski penangguhan ini berlaku segera, belum ada penerbangan yang dibatalkan.

ledakan ini terjadi di tengah ketegangan serangan balasan israel ke iran.

perdana menteri benjamin netanyahu telah menegaskan israel akan melakukan segala yang diperlukan untuk mempertahankan diri, meski telah diingatkan oleh negara-negara barat.

Tag
Share