bacakoran.co

Mau Lulus Seleksi CPNS 2024? Ini 5 Tips dan 3 Trik Jitu agar Sukses Tes SKB yang Wajib Pelamar Tau!

Pelamar CPNS Harus Tau Tips dan Trik Sukses SKB CPNS 2024!-ITERA-

Pelamar CPNS bisa mempelajari contoh-contoh soal dari tes SKB tahun lalu karena soalnya tidak akan jauh beda, tetapi harus tetap disesuaikan dengan kompetensi bidang yang dibutuhkan.

BACA JUGA:Jadwal SKD CPNS Kemenkumham 2024 Sudah Keluar! Buruan Cek Ketentuan Lengkapnya di Sini

BACA JUGA:Peserta CPNS Wajib Tau! Jadwal, Materi dan Bobot Penilaian Tes SKB 2024, Yuk Kepoin Semua Detailnya

2. Memahami Pola Soal SKB 

Saat mempelajari kisi-kisi soal SKB, kamu bisa memperhatikan soal mana yang sering muncul dan mempelajari soal tersebut untuk bekal saat tes SKB nanti.

3. Mengatur Waktu Mengerjakan Soal SKB 

Dalam tes SKB terdapat beberapa ujian salah satunya ujian SKB tertulis, saat ujian tertulis ini pelamar CPNS akan diberikan waktu 90 menit, dan umumnya jumlah soal terdiri dari 180 soal.

BACA JUGA:Link Resmi Pengumuman Hasil Sanggah CPNS Kemhan dan IKN 2024, Adakah Namamu Dinyatakan Lolos?

BACA JUGA:Peserta CPNS Harus Tau! Ini Pasal-pasal yang Biasa Muncul dalam Sesi TWK, Pelajarin Yok Biar Lulus

Saat mencoba kisi-kisi, kamu bisa mencoba menggunakan timer agar mengetahui seberapa lama kamu mengerjakan soal.

Tips Saat Tes SKB 

1. Berlatih Soal SKB Secara Rutin

Luangkan waktu untuk berlatih menjawab soal SKB secara rutin. Semakin banyak soal yang kamu kerjakan, semakin baik pula pemahaman kamu terhadap pola soal yang umum. 

BACA JUGA:Mau Lolos SKD CPNS 2024? Ternyata Bukan Cuma Passing Grade yang Penting!

BACA JUGA:Peserta TMS CPNS Tidak Bisa Daftar PPPK 2024? Ini Penjelasan BKN!

Mau Lulus Seleksi CPNS 2024? Ini 5 Tips dan 3 Trik Jitu agar Sukses Tes SKB yang Wajib Pelamar Tau!

Mutiara

Mutiara


bacakoran.co - setelah tes skd yang akan dilaksanakan pada 16 oktober sampai dengan 14 november 2024 mendatang, terbitlah .

kepanjangan dari skb sendiri ialah seleksi kompetensi bidang, dimana tes bertujuan untuk mengetahui kompetensi bidang yang dimiliki oleh pelamar.

lalu kompetensi bidang yang dimiliki pelamar akan disesuaikan dengan standar kompetensi jabatan yang dibutuhkan di instansi yang memang sesuai.

tes skd maupun skb tentunya memerlukan persiapan yang matang, baik dari pengetahuan sampai kesehatan fisik .

selain itu pelamar cpns juga harus mengetahui tips dan trik agar bisa dengan mudah lulus tes skb ini.

apalagi mengingat tes skb adalah tes paling akhir pada seleksi cpns tahun 2024, tentunya pelamar cpns jangan sampai menyia-nyiakan kesempatan ini.

berdasarkan yang dikutip tim bacakoran.co dari pada rabu, 2 oktober 2024 terdapat tips dan trik agar pelamar cpns bisa sukses tes skb.

persiapan tes skb cpns 2024

tentunya ada banyak hal yang harus dipersiapkan oleh pelamar cpns saat mendekati waktu pelaksanaan tes skb, seperti hal-hal berikut ini.

1. mempelajari kisi-kisi soal skb

pelamar cpns bisa mempelajari contoh-contoh soal dari tes skb tahun lalu karena soalnya tidak akan jauh beda, tetapi harus tetap disesuaikan dengan kompetensi bidang yang dibutuhkan.

2. memahami pola soal skb 

saat mempelajari kisi-kisi soal skb, kamu bisa memperhatikan soal mana yang sering muncul dan mempelajari soal tersebut untuk bekal saat tes skb nanti.

3. mengatur waktu mengerjakan soal skb 

dalam tes skb terdapat beberapa ujian salah satunya ujian skb tertulis, saat ujian tertulis ini pelamar cpns akan diberikan waktu 90 menit, dan umumnya jumlah soal terdiri dari 180 soal.

saat mencoba kisi-kisi, kamu bisa mencoba menggunakan timer agar mengetahui seberapa lama kamu mengerjakan soal.

tips saat tes skb 

1. berlatih soal skb secara rutin

luangkan waktu untuk berlatih menjawab soal skb secara rutin. semakin banyak soal yang kamu kerjakan, semakin baik pula pemahaman kamu terhadap pola soal yang umum. 

selain itu kamu akan semakin terbiasa mengerjakan soal-soal seperti itu, jadi pada hari ujian skb kamu tidak akan terlalu terkejut untuk mengerjakan soal-soal tersebut.

2. memahami petunjuk dengan teliti  

tes skb merupakan tes komprehensif dengan soal-soal yang terdiri dari beberapa bagian. setiap bagian memiliki petunjuk atau panduan yang berbeda-beda. 

oleh karena itu, bacalah setiap petunjuk dengan teliti agar kamu dapat memahaminya dengan baik. 

pastikan kamu tidak menjawab soal dengan salah hanya karena kurang memperhatikan petunjuknya, hal ini dapat mengurangi peluang untuk lolos seleksi cpns.

3. istirahat yang cukup 

mengerjakan soal skb membutuhkan tenaga lho, oeh karena itu, pastiin kamu istirahat yang cukup agar dapat mengikuti ujian skb dengan kondisi fisik yang sehat.

disarankan untuk tidur lebih awal pada malam sebelumnya dan jangan lupa untuk makan sebelum berangkat ke lokasi ujian skb. perut yang kosong dapat mengganggu konsentrasi anda selama ujian skb.

4. menenangkan diri 

merasa gugup saat menghadapi skb adalah hal yang wajar, karena hasil tes skb berperan penting dalam menentukan lulus atau tidaknya kamu dalam seleksi cpns.

usahakan untuk tetap tenang saat sudah berada di lokasi. jika mulai merasa gugup, cobalah tarik napas dalam-dalam dan hembuskan perlahan. ulangi proses tersebut hingga kamu merasa tenang.

5. memberikan jawaban yang logis

selain tes tertulis, salah satu ujian skb biasanya mencakup tes wawancara. 

berikan jawaban yang logis untuk setiap pertanyaan yang diajukan, dan tanggapi sesuai dengan kondisi yang diberikan agar tetap realistis. 

harap sampaikan juga jawaban kamu secara ringkas dan jelas agar mudah dipahami oleh pihak instansi.

trik menjawab soal skb 

1. mengerjakan soal yang lebih mudah dahulu

biasanya, soal-soal ujian skb memiliki tingkat kesulitan yang berbeda-beda. soal-soal disusun secara acak, meskipun dikelompokkan menurut bagiannya masing-masing. 

jadi jika kamu menemukan soal-soal yang sulit di awal, sebaiknya lewati saja. selesaikan soal-soal yang lebih mudah terlebih dahulu. 

karena jika terlalu fokus pada soal-soal yang sulit, kamu bisa kehabisan waktu dan membiarkan soal-soal lainnya tidak terjawab.

2. menggunakan strategi menebak yang akurat 

saat kamu tidak yakin dengan jawabanmu ataupun tidak mengetahui jawabannya kamu dapat menebak jawabannya, namun gunakan strategi menebak yang akurat. 

jadi jika kamu harus menebak gunakanlah teknik eliminasi, hapus jawaban yang menurut kamu paling tidak tepat. 

dengan begitu, kamu dapat fokus mempertimbangkan pilihan jawaban yang lebih spesifik dan sesuai.

3. memahami soal terlebih dahulu 

pastikan kamu untuk memahami setiap maksud dari soal yang akan kamu kerjakan, agar kamu dapat dengan mudah menyelesaikannya.

nah itu tadi tips dan trik yang bisa pelamar cpns coba saat tes skb agar bisa sukses seleksi cpns, semangat.

Tag
Share