Alamaaak, 469 Bacaleg Kota Lubuklinggau yang Mendaftar Hanya 67 yang Memenuhi Syarat

BACAKORAN.CO – Sebelum masa pendaftaran bakal calon legislatif (Bacaleg) Pemilihan Umum 2024, hampir seluruh partai politik menggebu-gebu ingin segera mendaftarkan Bacalegnya. Mereka ngaku sudah siap dengan persyaratannya. Namun setelah mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum, eh ternyata dari ratusan Bacaleg yang mendaftar hanya puluhan saja yang memenuhi syarat administrasi. Ini seperti yang terjadi di KPU Kota Lubuklinggau, Sumatera Selatan. Dari 469 Bacaleg yang mendaftar, hanya 67 yang Memenuhi Syarat (MS). BACA JUGA :Gawat Waktu Terus Berjalan, 98 % Bacaleg Muara Enim Belum Memenuhi Syarat Jumlah itu di ketahui dari verifikasi administrasi yang  telah di lakukan KPU Kota Lubuklinggau "Dari 469 bacaleg di Kota Lubuklinggau yang telah mendaftar, sebanyak 402 bacaleg tidak memenuhi syarat (TMS),"jelas  Ketua KPU Kota Lubuklinggau Topandri, Selasa 20 Juni 2023. "Dan hanya 67 bacaleg saja yang memenuhi syarat (MS),"imbuhnya (lebih…)

Alamaaak, 469 Bacaleg Kota Lubuklinggau yang Mendaftar Hanya 67 yang Memenuhi Syarat

Doni Sumeks

Doni Sumeks


bacakoran.co – sebelum masa pendaftaran bakal calon legislatif (bacaleg) pemilihan umum 2024, hampir seluruh partai politik menggebu-gebu ingin segera mendaftarkan bacalegnya. mereka ngaku sudah siap dengan persyaratannya. namun setelah mendaftar ke komisi pemilihan umum, eh ternyata dari ratusan bacaleg yang mendaftar hanya puluhan saja yang memenuhi syarat administrasi. ini seperti yang terjadi di kpu kota lubuklinggau, sumatera selatan. dari 469 bacaleg yang mendaftar, hanya 67 yang memenuhi syarat (ms). baca juga : jumlah itu di ketahui dari verifikasi administrasi yang  telah di lakukan kpu kota lubuklinggau "dari 469 bacaleg di kota lubuklinggau yang telah mendaftar, sebanyak 402 bacaleg tidak memenuhi syarat (tms),"jelas  ketua kpu kota lubuklinggau topandri, selasa 20 juni 2023. "dan hanya 67 bacaleg saja yang memenuhi syarat (ms),"imbuhnya
Tag
Share