Nutrisi dan 8 Manfaat Buah Alpukat untuk Ibu Hamil

Senin 01 Jan 2024 - 18:00 WIB
Reporter : sulis
Editor : Hendra Agustian

Sebelum hamil saja Bunda mengonsumsi alpukat sudah mengenyangkan bukan? Ini karena alpukat mengandung serat dan lemak, yang mampu mengenyangkan Bunda dan juga janin.

Alpukat merupakan camilan yag tepat supaya bisa membantu Bunda tetap semangat sepanjang hari. 

7. Mengatur kadar gula darah

Manfaat buah alpukat untuk ibu hamil yang  ketujuh, alpukat mengandung lemak jenuh menjadi penting untuk Bunda konsumsi selama kehamilan.

Jadi penting bagi Bunda untuk konsumsi buah alpukat untuk membantu meningkatkan kesehatan jantung dan mengatur kadar gula darah. 

BACA JUGA:Mitos, Bahaya Bagi Janin Ibu Hamil Harus Menjauh Dari Kucing, Benarkah ?

8. Menjaga tekanan darah

Manfaat buah alpukat untuk ibu hamil yang  kedelapan, buah alpukat menjaga tekanan darah.

Sebagaimana kita tahu tekanan darah Bunda selama hamil harus tetap masuk kadar normal.

Dengan mengonsumsi magnesium dan potassium yang terkandung dalam alpukat, Bunda bisa mengurangi risiko terkena hipertensi gestasional.

Alpukat juga bisa membantu mengontrol tekanan darah.

Sekian ulasan tim Redaksi BACAKORAN.CO mengenai Manfaat Buah Alpukat untuk Ibu Hamil. Semoga bermanfaat dan salam sehat.(*)

Kategori :