Perbedaan Sunscreen Chemical, Physical dan Hybrid Mana yang Sesuai dengan Kulit Kamu? Yuk Simak Penjelasannya!

Selasa 23 Jan 2024 - 20:07 WIB
Reporter : Melly
Editor : Melly

BACAKORAN.CO - Melindungi kulit dari paparan sinar matahari adalah langkah penting dalam menjaga kesehatan kulit. 

Sunscreen menjadi senjata utama untuk melindungi kulit dari bahaya sinar UV

Namun, ada berbagai jenis sunscreen, termasuk chemical, physical, dan hybrid. 

Dalam artikel ini, tim bacakoran.co akan membahas perbedaan antara ketiganya agar kamu dapat memilih yang sesuai dengan kebutuhan kulit kamu.

BACA JUGA:Jangan di Skip! 9 Manfaat Sunscreen Azarine yang Wajib Kamu Tau Sebelum Membeli, Apa Aja?

1. Sunscreen Chemical

Sunscreen chemical, atau sering disebut sebagai sunscreen organik.

Menggunakan senyawa kimia untuk menyerap sinar UV sebelum mencapai kulit. 

Beberapa contoh bahan kimia yang umum digunakan dalam sunscreen chemical antara lain avobenzone, octocrylene, dan oxybenzone.

BACA JUGA:InysaAllah Awet Muda Girls Pakai Sunscreen Wardah Setiap Hari, Yuk Cobain Rekomendasinya!

Keuntungan Sunscreen Chemical

- Ringan di Kulit

Sunscreen chemical umumnya lebih ringan dan mudah menyerap ke dalam kulit, memberikan tekstur yang nyaman.

- Melindungi dari Sinar UVA dan UV

BACA JUGA:Saatnya Terlindungi Dari Sinar UV, Cukup Pakai Sunscreen Azarine Aja Girls! Yuk Cobain Rekomendasinya

Kategori :