8 Kebiasaan ini Bisa Memperpendek Umur, Apakah Kamu Pernah Melakukannya?

Sabtu 27 Jan 2024 - 14:31 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

Sebab, minuman berlkohol bisa mengganggu kesehatan dan akhirnya bisa menjadi penyebab kematian.

BACA JUGA:Apakah Hari Pemilu 14 Februari Membawa Sial? Ini Penjelasan Ahli Feng Shui...

6. Kurangnya Hubungan sosial.

Orang yang kurang berhubungan sosial juga bisa memperpendek umur.

Orang yang sering bergaul dan memiliki hubungan sosial yang positif dengan orang lain, bisa menyebabkannya umur panjang.

Sebab, orang yang menjalin hubungan sosial positif, memiliki semangat dan akan ceriah.

Sedangkan orang yang memiliki hubungan sosial yang tidak baik, bisa menyebabkan stress dan akhirnya menjadi pemicu kematian.

BACA JUGA:Tak Perlu Khawatir, Ijazah Paket C Bisa Masuk 5 Kampus Bergengsi, Salah Satunya Universitas Indonesia!

7. Pola Makan tidak sehat

Orang yang pola makan buruk atau sembarangan bisa menyebabkan kematian.

Oleh karena itu, kita dianjurkan menerapkan pola makan yang sehat dan bergizi.

Sehingga, makanan yang masuk ke tubuh kita dapat menunjang kesehatan kita.

Hal itu dapat menyebabkan kita umur panjang.

BACA JUGA:Lulusan SMA Bisa Daftar! Lowongan Kerja PT Angkasa Pura Supports di Kota Semarang, Cek Disini Pendaftarannya

Pola makan sehat tidak harus mahal, namun terpenuhinya sejumlah nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh kita.

8. Pola tidur yang tidak baik

Kategori :