Kamu Harus Tau Nih! 6 Faktor Penyebab Gagal Panen Pada Usaha Ayam Broiler, No 1 Bahaya Banget

Minggu 11 Feb 2024 - 23:06 WIB
Reporter : Chairil
Editor : Chairil

2. Manajemen Nutrisi yang Tidak Tepat

Pemberian pakan yang tidak sesuai dengan kebutuhan nutrisi ayam broiler.

Dapat menyebabkan pertumbuhan yang lambat atau tidak optimal.

Kurangnya pemahaman tentang rasio pakan yang diperlukan pada setiap fase pertumbuhan ayam.

BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! 9 Faktor Penyebab Kegagalan Dalam Budidaya Ikan Gurame, No 2 Paling Bahaya

Bisa menjadi penyebab gagal panen.

Nutrisi yang kurang dapat menyebabkan ayam mengalami stres dan meningkatkan risiko terkena penyakit.

3. Kondisi Lingkungan yang Tidak Sesuai

Kondisi lingkungan yang tidak sesuai, seperti suhu dan kelembaban yang tidak terkontrol, ventilasi yang buruk.

BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! 6 Faktor Penyebab Kegagal Dalam Budidaya Ikan Nila, Apa Aja?

Atau kandang yang terlalu padat, dapat menyebabkan stres pada ayam.

Stres dapat melemahkan sistem kekebalan ayam.

Membuatnya lebih rentan terhadap penyakit, dan menghambat pertumbuhan optimal.

4. Kurangnya Pemantauan Kesehatan dan Kebersihan

BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! 9 faktor Penyebab Gagal Dalam Budidaya Ikan Channa, Apa Aja?

Pemantauan kesehatan yang tidak cukup intensif.

Kategori :