1. Haluskan semua bumbu dengan blender atau cobek.
2. Panaskan minyak goreng dalam panci, tumis bumbu halus hingga harum dan matang.
3. Masukkan daun salam, serai, dan daun jeruk, aduk rata.
4. Tuang santan kental, aduk terus hingga mendidih.
BACA JUGA:Cemilan Sederhana Cumi Goreng Tepung Bikin Nambah Terus, Mantap Puol ini Resepnya Wajib Bunda Coba
5. Masukkan cumi-cumi bunting, garam, gula, dan penyedap rasa, aduk rata.
6. Masak hingga cumi-cumi matang dan kuah mengental, sesekali aduk agar tidak gosong.
7. Angkat dan sajikan gulai cumi bunting dengan nasi putih hangat atau lontong.
BACA JUGA:Sensasi Tumis Cumi Pedas Yang Menggugah Selera, Berikut Resep dan Cara Buatnya
Selamat mencoba!***
Kategori :