Seperti bawang, tomat, jahe, dan bawang putih untuk menciptakan kuah kari yang kaya dan menggugah selera.
BACA JUGA:Resep Opor Ayam Gurih dan Nikmat Simple Bisa Bikin Sendiri di Rumah, Dijamin Keluarga Suka
Kari di Indonesia bisa di makan dengan nasi tapi jika di India orang lokal memakan nya menggunakan roti canai.
2. Kari Jepang
Kari Jepang memiliki ciri khasnya sendiri yang berbeda dari kari di negara lain.
Biasanya, kari Jepang memiliki kuah yang lebih kental dan lebih kaya, dengan tambahan bahan-bahan seperti kentang, wortel, dan daging seperti ayam, sapi.
BACA JUGA:Menu Bersantan Khas Lebaran Idul Fitri, No 1 Wajib Ada! Tapi Jangan Berlebihan Ya Moms...
Rasa kari Jepang juga cenderung lebih manis dan tidak terlalu pedas dibandingkan dengan kari dari negara-negara lain.
Kuah pedas dan gurihnya berisi sayuran, seperti wortel, bawang bombay, kentang, dan daging yang dikentalkan menggunakan campuran tepung.
Tidak hanya disajikan dengan nasi, kini kari Jepang juga disantap bersama ramen atau udon.
3. Kari Malaysia
BACA JUGA:Bikin Nostalgia! Kue Jadul Ini Selalu Ada dan Wajib di Meja Saat Lebaran, Mana Favorit Kamu?
BACA JUGA:4 Kue Basah Khas Sumatra Selatan! Selalu Tersaji Saat Lebaran Tiba, Kamu Suka yang Mana Gaes?
Kari ini memiliki ciri khasnya sendiri yang unik dan sering kali mencampurkan unsur-unsur dari masakan India, Cina, dan Melayu.