Dengan mengingat nama-nama Allah yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang, kita memohon pertolongan dan kekuatan-Nya dalam menghadapi kesulitan.
Putus Asa adalah Sifat Syaitan
Ustadz Adi Hidayat menekankan bahwa putus asa adalah sifat yang harus dihindari, karena itu merupakan salah satu sifat syaitan.
Dalam Quran Surah Al-Maidah ayat 35, Allah SWT berfirman:
BACA JUGA:Emang Bisa Mau Lebaran Telpon Allah, Bagaimana Caranya? Ini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat..
BACA JUGA:Siapa yang Harus Menerima Zakat, Infaq, dan Sedekah? Begini Menurut Ustadz Adi Hidayat
"Wahai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah dan carilah jalan untuk mendekatkan diri kepada-Nya, dan berjihadlah di jalan-Nya agar kamu mendapat keberuntungan."
Ini mengingatkan kita bahwa sebagai orang beriman.
Kita harus tetap optimis dan berusaha mencari jalan keluar dari setiap kesulitan.
Ibadah Ritual, Sosial, dan Keluarga
Ustadz Adi Hidayat menyarankan agar kita tetap menjaga ibadah ritual seperti shalat, berdoa, dan berdzikir.
BACA JUGA:Perbedaan Zakat, Infaq, dan Sedekah Menurut Ustadz Adi Hidayat, Apa Saja?
BACA JUGA:3 Ciri Orang yang Merugi Saat Ramadhan Menurut Ustadz Adi Hidayat, Apakah Kamu Salah Satunya?
Karena ibadah tersebut dapat memberikan ketenangan dan kekuatan spiritual dalam menghadapi kesulitan.
Selain itu, melakukan amal sosial seperti sedekah juga dapat membantu mengurangi beban dan memberikan rasa kepuasan.
Selain itu, menjaga hubungan baik dengan keluarga, terutama orang tua, juga penting.