6 Minuman Sehat yang Ampuh Untuk Menyehatkan Paru-paru: Udara Kotor, Polusi, dan Asap Roko Minggat Kabeh...

Sabtu 11 May 2024 - 20:11 WIB
Reporter : Desta
Editor : Desta

BACAKORAN.CO - Menghirup polusi dari udara kotor dari debu dan asap rokok dapat menimbukan berbagai resiko buruk pada sistem pernapasan.

Meskipun dapat membersihkan dirinya sendiri, paru-paru bisa tersumbat dan meradang jika terus terpapar polutan serta zat racun lainnya.

Selain menggunakan masker, mengubah gaya hidup dan pola makan juga dapat membantu mendetoksifikasi atau membersihkan paru-paru secara alami.

Agar paru-paru bisa terhindar dari berbagai risiko penyakit sistem pernapasan kamu dapat memilih beberapa menu minuman sehat.

BACA JUGA:Gratis! Sertifikasi Halal Produk Makanan dan Minuman, Digenjot di 3 Ribu Desa Wisata Gegara Ini

Berikut ini adalah minuman yang dapat membersihkan paru-paru dan yang pasti menyehatkan, Loh Bacokers.

1. Teh Lemon Madu Jahe


Jahe Lemon (Jahe Lemonade)--

Jahe dikenal mengandung sifat anti-inflamasi yang dapat meredakan batuk dan hidung tersumbat.

Nadu dapat mengurangi frekuensi batuk. Terakhir, kandungan vitamin C yang terdapat pada lemon dapat meningkatkan daya tahan tubuh.

BACA JUGA:4 Minuman Herbal Menurunkan Kadar Kolesterol Tinggi yang Mudah Dibuat, Yuk Belajar Untuk Hidup Sehat!

Cara membuat teh lemon madu jahe cukup mudah, yaitu parut atau potong jahe hingga berukuran sedang.

Lalu tambahkan satu sendok teh madu dan beberapa tetes jus lemon ke dalam air dan didihkan.

Bila sudah selesai direbus, saring minuman ke dalam cangkir dan minum secara hangat untuk mendetoksifikasi paru-paru secara alami.

2. Jus Smoothies Apel, Bit, dan Wortel

Kategori :