Tuntut Perbaikan Gaji dan Cuti, Serikat Buruh Samsung Korsel Mogok Kerja, Ancam Lakukan Ini!

Selasa 02 Jul 2024 - 07:57 WIB
Reporter : Ramadhan Evrin
Editor : Ramadhan Evrin

Para buruh menegaskan mereka akan terus memperjuangkan hak mereka hingga perusahaan memenuhi tuntutan tersebut.

BACA JUGA:Wajib Jadi Peserta Tapera, Gaji Karyawan Swasta Siap-siap Dipotong, Mulai Kapan?

BACA JUGA:Gaji Belum Dibayar, Tak Lagi Beri Makan Siang, BUMN Ini Minta Karyawan Tetap Kerja, Tapi..

"Sampai tuntutan kami dipenuhi, kami akan terus berjuang dengan pemogokan," tegas Woo-mok seperti dilansir bacakoran.co dari Reuters.

Di sisi lain, Samsung Group secara konsisten menentang upaya serikat pekerja, yang menghasilkan kebijakan yang menjaga upah tetap rendah, memberikan tunjangan minimal, dan memberlakukan jam kerja yang diperpanjang.

Kategori :