Jumlah mahasiswa yang menerima bantuan pun melonjak dari 2.390 pada 2020 menjadi 324.871 pada 2023.
BACA JUGA:Sayang Sekali! Nadiem Cabut Aturan Pramuka dari Ekskul Wajib Sekolah, Apa Latarbelakangnya?
BACA JUGA:Segera Cek! Nadiem Makarim: Tercepat Cair Dana BOS Februari 2024, Ini Mekanismenya…
Melalui MBKM, kesempatan magang di perusahaan-perusahaan terbaik di Indonesia juga meningkat.
Contohnya, Google Bangkit telah menerima lebih dari 12.134 mahasiswa, PT Telekomunikasi Indonesia Tbk menerima lebih dari 1.131 mahasiswa, dan BRI menerima lebih dari 686 mahasiswa.
Berikut adalah penyesuaian terbaru dalam tahapan proses MBKM Kemendikbudristek:
Kampus Mengajar
BACA JUGA:Menteri Nadiem Makarim Lantik Profesor Taufiq Marwa Rektor Unsri. Serta Rektor Lainnya?
1. Pembukaan pendaftaran mahasiswa: 6 Mei - 10 Juni 2024
2. Pengumuman hasil seleksi mahasiswa: 7 Agustus 2024
- Pembekalan: 27 Agustus 2024
- Penerjunan (pelaksanaan program di sekolah): 9 September 2024
Indonesian International Student Mobility Award Professional Program (Entrepreneur) (IISMA-E)