250.407 Formasi CPNS 2024 Dibuka, Ini Panduan Lengkap Syarat, Cara Daftar dan Buat Akun SSCASN, Jangan Salah!

Selasa 20 Aug 2024 - 07:56 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

BACA JUGA:Bebas Bersyarat! ini Kewajiban Mingguan yang Harus Dipatuhi Jessica Kumala Wongso Sampai 2032, Apa Saja?

BACA JUGA:Wajib Tau! Ini Alasan Harus Mendaftar Beasiswa Chevening, Begini Penjelasan Duta Besar Inggris...

Link Pendaftaran CPNS 2024

Pendaftaran CPNS 2024 dimulai dengan registrasi akun di SSCASN dan pendaftaran formasi yang diinginkan melalui situs https://sscasn.bkn.go.id/.

Di situs tersebut terdapat informasi mengenai formasi CPNS yang ditawarkan oleh instansi pusat dan daerah, sehingga para pelamar disarankan untuk melakukan pengecekan secara teliti.

Informasi lebih lanjut mengenai pendaftaran juga dapat ditemukan di website resmi BKN di sini.

BACA JUGA:Kabar Baik Nih! Pemprov Sumsel Memberikan Pembebasan Pajak Kendaraan Bermotor Hingga 14 Desember 2024

BACA JUGA:KIM Plus Resmi Usung Ridwan Kamil - Suswono, Asa Duet Anies - Doel Pupus! Kok Bisa?

Cara Membuat Akun SSCASN

Proses pendaftaran seleksi CPNS 2024 dimulai dengan pembuatan akun SSCASN. Berikut adalah langkah-langkahnya:

1. Buka situs https://sscasn.bkn.go.id.

2. Klik "Daftar" untuk membuat akun SSCASN.

3. Isi informasi yang diminta, termasuk NIK, nomor KK, nomor ponsel, dan email aktif.

4. Klik "Lanjutkan."

5. Pilih "Proses Pendaftaran Akun."

6. Tunggu hingga muncul konfirmasi.

Kategori :