Mengsedih! Nominal THR PNS Bikin Iri Pegawai Honorer dan Non Kontrak, Segini Jumlahnya...

THR PNS Naik di Tahun 2024 Ini-Ilustrasi Gambar unsplash/Mufid Majnun-

BACAKORAN. CO - Bikin iri, pemerintah telah memastikan bahwa Tunjangan Hari Raya (THR) untuk Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan anggota TNI-Polri akan dicairkan secara penuh atau 100 persen.

Keputusan ini sejalan dengan arahan dari Presiden Joko Widodo yang ingin memberikan dukungan kepada aparatur negara dalam menyambut Idulfitri 2024 .

Meskipun Menteri Keuangan Sri Mulyani belum mengungkapkan nominal pasti THR.

Kita dapat menghitungnya berdasarkan penghasilan take home pay (THP) yang diterima abdi negara setiap bulannya.

THR PNS akan setara dengan gaji pokok plus tunjangan kinerja.

BACA JUGA:Nominal Bikin Takjub! THR PNS Cair H-10 Lebaran, Bagaimana Tenaga Honorer?

Berikut adalah rincian gaji pokok PNS pada 2024 yang telah mengalami kenaikan 8%:

Golongan I

- Golongan Ia: Rp 1.685.700-2.522.600

- Golongan Ib: Rp 1.840.800-2.670.700

- Golongan Ic: Rp 1.918.700-2.783.700

BACA JUGA:Ternyata THR PNS Pusat dan Daerah Beda, Begini Rinciannya Diatur dalam PP Nomor 14 tahun 2024!

- Golongan Id: Rp 1.999.900-2.901.400

Golongan II

- Golongan IIa: Rp 2.184.000-3.643.400

- Golongan IIb: Rp 2.385.000-3.797.500

- Golongan IIc: Rp 2.485.900-3.958.200

BACA JUGA:Simak! Pesan Menaker Ida kepada Pengusaha Soal Pembayaran THR Lebaran Idulfitri 2024

 - Golongan IId: Rp 2.591.100-4.125.600

Golongan III

- Golongan IIIa: Rp 2.785.700-4.575.200

- Golongan IIIb: Rp 2.903.600-4.768.800

- Golongan IIIc: Rp 3.026.400-4.970.500

- Golongan IIId: Rp 3.154.400-5.180.700

BACA JUGA:Hore! Menkeu Sri Mulyani Pastikan THR PNS 2024 Cair 100 Persen, Simak Penjelasannya!

Golongan IV

- Golongan IVa: Rp 3.287.800-5.399.900

- Golongan IVb: Rp 3.426.900-5.628.300

- Golongan IVc: Rp 3.571.900-5.866.400

- Golongan IVd: Rp 3.723.000-6.114.500

- Golongan IVe: Rp 3.880.400-6.373.200

BACA JUGA:No Debat Kirim THR Online Tanpa Ribet, Ini 8 Langkah Kirim DANA Kaget, Sudah Coba?

Selain gaji pokok, tunjangan kinerja (tukin) yang diterima oleh PNS bervariasi tergantung pada kementerian atau instansi tempat mereka bekerja.

Aturan tersebut menegaskan bahwa THR dan gaji ke-13 Tahun 2024 akan dibayarkan kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) baik di tingkat pusat maupun daerah. 

Sumber pendanaan THR dan gaji ke-13 ASN pusat berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).


PNS Terima THR dibayar penuh, bagaimana nasib pegawai honorer--

Sementara untuk ASN daerah akan diambil dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). 

Pembayaran THR dan gaji ke-13 ini mencakup berbagai komponen seperti gaji pokok, tunjangan keluarga, tunjangan pangan.

Lalu tunjangan jabatan atau tunjangan umum, serta tunjangan kinerja sesuai dengan pangkat dan jabatan masing-masing.

BACA JUGA:Simak! Pesan Menaker Ida kepada Pengusaha Soal Pembayaran THR Lebaran Idulfitri 2024

Menurut peraturan tersebut, THR harus dibayarkan paling cepat sepuluh hari kerja sebelum tanggal Hari Raya. 

Pembayaran THR juga bisa dilakukan setelah Hari Raya dengan alasan tertentu yang sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 

Sementara itu, gaji ke-13 ASN akan dibayarkan paling cepat pada bulan Juni 2024.

Jika gaji ke-13 tidak dapat dibayarkan pada bulan Juni, maka pembayarannya bisa dilakukan setelah bulan tersebut.

BACA JUGA:Hore! Menkeu Sri Mulyani Pastikan THR PNS 2024 Cair 100 Persen, Simak Penjelasannya!

Yang menarik, THR dan gaji ke-13 tahun ini akan dibayarkan secara penuh alias 100%.

Ini berarti tidak akan ada potongan iuran atau potongan lainnya berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Keputusan ini diharapkan dapat memberikan kepastian dan keadilan kepada para ASN serta penerima tunjangan.

Penetapan aturan ini juga sejalan dengan komitmen pemerintah untuk meningkatkan kesejahteraan para ASN dan penerima tunjangan.

BACA JUGA:No Debat Kirim THR Online Tanpa Ribet, Ini 8 Langkah Kirim DANA Kaget, Sudah Coba?

Serta untuk memperkuat daya beli masyarakat di tengah tantangan ekonomi yang sedang dihadapi. 

Langkah ini diharapkan dapat memperkuat stabilitas ekonomi nasional dan memberikan stimulus bagi pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan.

Dengan demikian, langkah Presiden Joko Widodo dalam menetapkan aturan terkait pembayaran THR dan gaji ke-13 ini.

BACA JUGA:Alhamdulillah! THR PNS Mengalami Kenaikan, Setelah Gaji dan Tukin, Catat Tanggal Pencariannya...

Diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi kesejahteraan masyarakat dan pertumbuhan ekonomi nasional secara keseluruhan.

Meskipun THR PNS telah mencapai 100%, pegawai honorer, non-PNS, dan kontrak mungkin merasa iri.

Namun, mari kita berharap bahwa semua pegawai dapat merayakan Idulfitri dengan sukacita dan berbagi kebahagiaan bersama keluarga.***

Mengsedih! Nominal THR PNS Bikin Iri Pegawai Honorer dan Non Kontrak, Segini Jumlahnya...

Yudha IP

Yudha IP


 - bikin iri, pemerintah telah memastikan bahwa untuk dan anggota tni-polri akan dicairkan secara penuh atau 100 persen.

keputusan ini sejalan dengan arahan dari yang ingin memberikan dukungan kepada aparatur negara dalam menyambut 2024 .

meskipun belum mengungkapkan nominal pasti .

kita dapat menghitungnya berdasarkan penghasilan take home pay (thp) yang diterima abdi negara setiap bulannya.

akan setara dengan gaji pokok plus kinerja.

berikut adalah rincian gaji pokok pada 2024 yang telah mengalami kenaikan 8%:

golongan i

- golongan ia: rp 1.685.700-2.522.600

- golongan ib: rp 1.840.800-2.670.700

- golongan ic: rp 1.918.700-2.783.700

- golongan id: rp 1.999.900-2.901.400

golongan ii

- golongan iia: rp 2.184.000-3.643.400

- golongan iib: rp 2.385.000-3.797.500

- golongan iic: rp 2.485.900-3.958.200

 - golongan iid: rp 2.591.100-4.125.600

golongan iii

- golongan iiia: rp 2.785.700-4.575.200

- golongan iiib: rp 2.903.600-4.768.800

- golongan iiic: rp 3.026.400-4.970.500

- golongan iiid: rp 3.154.400-5.180.700

golongan iv

- golongan iva: rp 3.287.800-5.399.900

- golongan ivb: rp 3.426.900-5.628.300

- golongan ivc: rp 3.571.900-5.866.400

- golongan ivd: rp 3.723.000-6.114.500

- golongan ive: rp 3.880.400-6.373.200

selain gaji pokok, tunjangan kinerja (tukin) yang diterima oleh bervariasi tergantung pada kementerian atau instansi tempat mereka bekerja.

aturan tersebut menegaskan bahwa thr dan gaji ke-13 tahun 2024 akan dibayarkan kepada aparatur sipil negara ( baik di tingkat pusat maupun daerah. 

sumber pendanaan thr dan gaji ke-13 asn pusat berasal dari anggaran pendapatan dan belanja negara (apbn).


pns terima thr dibayar penuh, bagaimana nasib pegawai honorer--

sementara untuk asn daerah akan diambil dari anggaran pendapatan dan belanja daerah (apbd). 

pembayaran thr dan gaji ke-13 ini mencakup berbagai komponen seperti gaji pokok, tunjangan keluarga, tunjangan pangan.

lalu tunjangan jabatan atau tunjangan umum, serta tunjangan kinerja sesuai dengan pangkat dan jabatan masing-masing.

menurut peraturan tersebut, thr harus dibayarkan paling cepat sepuluh hari kerja sebelum tanggal hari raya. 

pembayaran juga bisa dilakukan setelah dengan alasan tertentu yang sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 

sementara itu, gaji ke-13 akan dibayarkan paling cepat pada bulan juni 2024.

jika gaji ke-13 tidak dapat dibayarkan pada bulan juni, maka pembayarannya bisa dilakukan setelah bulan tersebut.

yang menarik, dan gaji ke-13 tahun ini akan dibayarkan secara penuh alias 100%.

ini berarti tidak akan ada potongan iuran atau potongan lainnya berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

keputusan ini diharapkan dapat memberikan kepastian dan keadilan kepada para serta penerima tunjangan.

penetapan aturan ini juga sejalan dengan komitmen pemerintah untuk meningkatkan kesejahteraan para dan penerima tunjangan.

serta untuk memperkuat daya beli masyarakat di tengah tantangan ekonomi yang sedang dihadapi. 

langkah ini diharapkan dapat memperkuat stabilitas ekonomi nasional dan memberikan stimulus bagi pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan.

dengan demikian, langkah presiden joko widodo dalam menetapkan aturan terkait pembayaran dan gaji ke-13 ini.

diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi kesejahteraan masyarakat dan pertumbuhan ekonomi nasional secara keseluruhan.

meskipun telah mencapai 100%, pegawai honorer, , dan kontrak mungkin merasa iri.

namun, mari kita berharap bahwa semua pegawai dapat merayakan idulfitri dengan sukacita dan berbagi kebahagiaan bersama keluarga.***

Tag
Share