Setahun Lebih Pasca Groundbreaking, Pembangunan 1, 8 KmTalud Sungai Enim Segera Dimulai

TALUD : Pembangunan Talud Sungai Enim di ibukota Kabupaten Muara Enim segera di mulai. Hal itu terungkap dalam rapat yang di pimpin PJ Bupati Muara Enim Dr H Ahmad Rizali MA, Kamis (25/1) (foto: gite/sumeks.id)--

BACAKORAN.CO -- Setahun lebih pasca groundbreaking atau peletakan batu pertama, pembangunan Talud Sungai Enim yang dilakukan Gubernur Sumatera Selatan periode 2018-2023, Herman Deru dan Direksi PTBA, kini  pembangunannya akan segera dimulai.

Pembangunan Talud Sungai Enim yang berada di tengah-tengah ibu kota Kabupaten Muara Enim Sumatera Selatan itu akan dilakukan oleh PT Waskita Beton Precast Tbk

Kepastian rencana pembangunan Talud Sungai Enim dari jembatan Enim I ke jembatan Enim II itu direncanakan akan dimulai pada 8 Mei 2024.

Hal tersebut terungkap dalam rapat pelaksanaan pengerjaan talud yang dipimpin langsung Pj Bupati Muara Enim, Dr H Ahmad Rizali MA
di ruanfgrapat Serasan Sekundang, Kamis 25 April 2024.

BACA JUGA:Pasca Lebaran, 22 Puskesmas dan 4 Rumah Sakit di Kabupaten Muara Enim Siaga 24 jam, Ada Apa?

BACA JUGA:Kasian Banget! Ini 5 Ciri Orang yang Tidak Masuk Surga menurut Penjelasan Ustaz Adi Hidayat, Siapa Saja?

Rapat tersebut juga dihadiri Project Manager Nizar Ramadhan dan Site Manager Pentagon Purba dari PT Waskita Beton Precast Tbk selaku kontraktor pembangunan Talud.

Selaini tu juga hadir Manajemen PT Bukit Asam Tbk (PTBA) yaitu, AVP Community Engagement & Partnership Listati dan AVP Sustainable Economic, Social and Environment Mustafa Kamal.

Pj Bupati Muara Enim, Dr H Ahmad Rizali MA mengatakan  pelaksanaan pengerjaan proyek talud yang direncanakan dimulai pada 8 Mei 2024 itu harus berjalan lancar.

"Saya mengharapkan agar pelaksanaan pembangunan Talud nantinya dapat melibatkan masyarakat sekitar,” ujarnya.

BACA JUGA:Korsel Kena Prank VAR, Brace Struick Bawa Indonesia Pimpin 2-1 di Babak Pertama

BACA JUGA:Dapat Apresiasi dari Perbasi, Coach Ahang Beberkan Keuntungan Bersaing di BCL Asia 2024, Begini Katanya

Dia mengingatkan dalam pelaksanaan nantinya para pihak dapat bekerja sama mengantisipasi setiap masalah yang timbul seperti meningkatkan komunikasi, memperhatikan dampak sosial, pengamanan proyek dan memastikan fasilitas publik yang bersinggungan agar mendapat perhatian.

“Untuk kontraktor agar dapat terus berkoordinasi dan berkolaborasi dengan semua pihak, jika memang pada pelaksanaan pembangunan nantinya terdapat hambatan untuk bersama diselesaikan,” terangnya.

Ahmad Rizali berharap proyek yang rencananya akan selesai pada Mei 2025 mendatang bisa mendapat dukungan dan peranan dari seluruh masyarakat Kabupaten Muara Enim . "Ini untuk kebaikan semua, terutama memperindah dan mempercantik tampilan Kota Muara Enim ke depan, dampak positifnya akan dirasakan,” katanya.

Diketahui, groundbreaking pPembangunan Talud Sungai Enim ini telah dilakukan pada Senin 21 November 2022 bertepatan dengan hari jadi kabupaten Muara Enim ke 76 tahun oleh Gubernur Sumsel periode 2018-2023 Herman Deru dan Direksi PTBA.

BACA JUGA:Manyala! Inilah 11 Pemain Pilihan Shin Tae Yong Jadi Starter Melawan Korsel di 8 Besar Piala Asia U-23

BACA JUGA:7 Rekomendasi Restoran Bandung yang Sudah Ada Sejak Zaman Belanda, Yuk Cobain Moms!



Talud tersebut memiliki panjang 1.890 meter yang akan dibangun menggunakan dana hibah daerah bantuan peran serta perusahaan PT Bukit Asam Tbk.

Tujuan pembangunan talud ini untuk penataan Kota Muara Enim sebagai Ibukota Kabupaten menjadi lebih indah, bersih dan rapi.

Selain itu, keberadaan dinding penahan tanah ini juga sebagai upaya untuk melindungi masyarakat di bantaran Sungai Enim dari bahaya longsor dan pengerutan atau abrasi sungai.

Setahun Lebih Pasca Groundbreaking, Pembangunan 1, 8 KmTalud Sungai Enim Segera Dimulai

Gite Wijaya

Doni Bae


bacakoran.co -- atau peletakan batu pertama, pembangunan yang dilakukan gubernur sumatera selatan periode 2018-2023, herman deru dan direksi ptba, kini  pembangunannya akan .

pembangunan talud sungai enim yang berada di tengah-tengah ibu kota kabupaten muara enim sumatera selatan itu akan dilakukan oleh

kepastian rencana pembangunan talud sungai enim dari jembatan enim i ke jembatan enim ii itu direncanakan akan dimulai pada 8 mei 2024.

hal tersebut terungkap dalam rapat pelaksanaan pengerjaan talud yang dipimpin langsung pj bupati muara enim, dr h ahmad rizali ma
di ruanfgrapat serasan sekundang, kamis 25 april 2024.



rapat tersebut juga dihadiri project manager nizar ramadhan dan site manager pentagon purba dari pt waskita beton precast tbk selaku kontraktor pembangunan talud.

selaini tu juga hadir manajemen pt bukit asam tbk (ptba) yaitu, avp community engagement & partnership listati dan avp sustainable economic, social and environment mustafa kamal.

pj bupati muara enim, dr h ahmad rizali ma mengatakan  pelaksanaan pengerjaan proyek talud yang direncanakan dimulai pada 8 mei 2024 itu harus berjalan lancar.

"saya mengharapkan agar pelaksanaan pembangunan talud nantinya dapat melibatkan masyarakat sekitar,” ujarnya.



dia mengingatkan dalam pelaksanaan nantinya para pihak dapat bekerja sama mengantisipasi setiap masalah yang timbul seperti meningkatkan komunikasi, memperhatikan dampak sosial, pengamanan proyek dan memastikan fasilitas publik yang bersinggungan agar mendapat perhatian.

“untuk kontraktor agar dapat terus berkoordinasi dan berkolaborasi dengan semua pihak, jika memang pada pelaksanaan pembangunan nantinya terdapat hambatan untuk bersama diselesaikan,” terangnya.

ahmad rizali berharap proyek yang rencananya akan selesai pada mei 2025 mendatang bisa mendapat dukungan dan peranan dari seluruh masyarakat kabupaten muara enim . "ini untuk kebaikan semua, terutama memperindah dan mempercantik tampilan kota muara enim ke depan, dampak positifnya akan dirasakan,” katanya.

diketahui, groundbreaking ppembangunan talud sungai enim ini telah dilakukan pada senin 21 november 2022 bertepatan dengan hari jadi kabupaten muara enim ke 76 tahun oleh gubernur sumsel periode 2018-2023 herman deru dan direksi ptba.



talud tersebut memiliki panjang 1.890 meter yang akan dibangun menggunakan dana hibah daerah bantuan peran serta perusahaan pt bukit asam tbk.

tujuan pembangunan talud ini untuk penataan kota muara enim sebagai ibukota kabupaten menjadi lebih indah, bersih dan rapi.

selain itu, keberadaan dinding penahan tanah ini juga sebagai upaya untuk melindungi masyarakat di bantaran sungai enim dari bahaya longsor dan pengerutan atau abrasi sungai.

Tag
Share