bacakoran.co

Tetangga Hilang Motor, Nurdin Kejar Sambil Bawa Senpi, Lalu Habisi yang Diduga Pencuri

SENPI : Nurdin terduga pelaku pembunuhan bersama barang bukti senjata api rakitan dengan 5 butir peluru. (foto: ist)--

BACAKORAN.CO -- Nurdin alias Ujang (49), warga Desa Sentul Kecamatan Tanjung Batu Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan bakal lama mendekam dalam penjara.

Dia diduga telah menghabisi  seorang warga yang diketahui bernama Eka Sakti dalam perkelahian yang terjadi di Desa Sentul, Minggu, 18 Agustus 2024 sekira pukul 18.10 WIB dengan senjata api (senpi) rakitan.

Keesokan harinya yaitu pada Senin 19 Agustus 2024, Nurdin ditangkap tim gabungan Reskrim Polres Ogan Ilir dan Polsek Tanjung Batu. Dia ditangkap tanpa perlawan.

Polisi juga mengamankan barang bukti  satu pucuk senjata api rakitan jenis revolver silinder berwarna chrome dengan enam peluru. Empat di antaranya diduga masih aktif dan satu diduga telah meledak.

BACA JUGA:Hati-Hati! Inilah 3 Zodiak Paling Bermuka Dua & Pintar Memanipulatif Orang Disekitarnya, Apa Kamu Termasuk?

BACA JUGA:Info Ternak, Cara Mengobati Ayam Berak Hijau dan Faktor Penyebab Sakitnya, Berikut Penjelasannya...

Dari keterangan petugas, diduga pembunuhan itu terjadi saat Nurdin bersama tetangganya Juhadi mencari pelaku pencuri sepeda motor.

Dalam siaran media sosial Humas Polda Sumsel diketahui jika pada hari Minggu 18 Agustus 2024 sekira pukul 10.00 WIB, tersangka Nurdin alias Ujang mendapat telepon dari saksi Juhadi.

Kepada Nurdin saksi Juhadi  yang sedang di kebun mengatakan bahwa motornya telah hilang di curi orang.

Mendengar informasi itu, Nurdin langsung keluar rumah mengendarai sepeda motor menuju kebun Juhadi. Diduga saat itu Nurdin membawa  senjata api rakitan dengan 5 butir peluru.

BACA JUGA:Penting! 3 Rekomendasi Sunscreen Under 50K Ribuan, Cocok untuk Kulit Sensitif dan Melindungi dari Sinar UV..

BACA JUGA:Peternak Wajib Tau! 6 Penyakit yang Paling Sering Menyerang Ayam Ternak, No 1 Bahaya Banget Kenapa?

Lalu, Nurdin dan  Juhadi pergi mencari motornya yang hilang di sekitar dusun dan  sore harinya mereka pulang ke rumah.

Selanjutnya sekira pukul 19.30 WIB, ketika di jalan umum Dusun II Desa Sentul, Nurdin berlintasan dengan 2 unit sepeda motor.
Kemudian Nurdin mendengar teriakan "maling motor". Salah satu pengemudi motor dikenali Nurdin sebagai Aguscik

Nurdin yang berboncengan dengan Juhadi langsung memutar sepeda motornya ikut mengejar motor yang diduga sebagai pelaku pencuri motor tersebut.

Sekira  2 kilometer, Nurdin melihat Aguscik sedang berdiri di sebelah kiri korban Eka Sakti  yang diduga pelaku pencuri sepeda motor.

BACA JUGA:Ini Harapan Bos Oxford United Usai Datangkan Marselino Ferdinan

BACA JUGA:7 Tips Merenovasi Ruang Tamu Biaya Terjangkau, Hadirkan Suasana Segar dan Estetik, Mudah Dipraktekkan!

Lalu Nurdin menghentikan sepeda motornya dan langsung mendekati korban yang sedang duduk di atas motor. Diduga Nurdin dan Eka Sakti terlibat perkelahian

Belum diketahui persis bagaimana kejadiannya, Eka Sakti kemudian terkapar bersimbah darah.

"Korban yang bernama Eka Sakti ditemukan tewas di tempat kejadian setelah diduga terlibat dalam perkelahian dengan tersangka Nurdin," jelas Kapolres Ogan Ilir, AKBP Bagus Suryo Wibowo SIk, seperti dikutip dri sumeks.id.

Polisi belum menjelaskan apakah korban benar sebagai pelaku pencurian sepeda motor atau hanya dituduh sebagai pencuri.

BACA JUGA:Manjur! Cara Mengobati Ayam Lumpuh yang Ampuh, Jamin Langsung Sehat 100 Persen, Buktiin Sendiri...

BACA JUGA:Peluang Anies – Doel Maju Terbuka Lagi, MK Ubah Aturan UU Pilkada, PDIP Bisa Usung Sendiri Cagub di Jakarta!

Polisi yang menerima laporan kejadian itu langsung terjun ke lokasi kejadian. Setelah mengetahui identitas terduga pelaku pembunuhan itu, polisi yang dipimpin  Kasat Reskrim Polres Ogan Ilir AKP M Ilham SIK MM dan Kapolsek Tanjung Batu Iptu  Yusri Meriansyah SH langsung bergerak melakukan pengejaran.

"Saat ditangkap, tersangka Nurdin alias Ujang sedang berada di rumahnya di Desa Sentul,"katanya.

Dari kediaman pelaku, polisi  mengamankan sejumlah barang bukti, diantaranya sepucuk senjata api rakitan jenis revolfer dengan silinder berwarna chrome dengan enam peluru. Empat peluru diduga masih aktif dan satu telah meledak.

Selain itu, petugas juga menyita satu buah topi dan baju milik korban serta satu unit sepeda motor Yamaha Vega berwarna merah milik korban.

BACA JUGA:Tak Sampai 2 Menit Sikat Satu Motor, Ini yang Dihindari Sindikat Curanmor Asal Empat Lawang

BACA JUGA:Lolos Dari Kejaran Massa, 2 Pelaku Curanmor Tertangkap Polisi saat Sembunyi di Rumah Warga

Kasat Reskrim AKP M Ilham SIk MM menegaskan pihaknya akan melakukan pemeriksaan terhadap tersangka dan saksi-saksi serta melengkapi administrasi penyidikan untuk mengungkap seluruh fakta terkait kasus tersebut.

Tetangga Hilang Motor, Nurdin Kejar Sambil Bawa Senpi, Lalu Habisi yang Diduga Pencuri

Andika Pratama

Doni Bae


bacakoran.co -- (49), warga kabupaten ogan ilir, sumatera selatan bakal lama mendekam dalam penjara.

dia diduga telah menghabisi  seorang warga yang diketahui bernama dalam yang terjadi di desa sentul, minggu, 18 agustus 2024 sekira pukul 18.10 wib dengan rakitan.

keesokan harinya yaitu pada senin 19 agustus 2024, nurdin ditangkap tim gabungan reskrim polres ogan ilir dan polsek tanjung batu. dia ditangkap tanpa perlawan.

polisi juga mengamankan barang bukti  satu pucuk senjata api rakitan jenis revolver silinder berwarna chrome dengan enam peluru. empat di antaranya diduga masih aktif dan satu diduga telah meledak.



dari keterangan petugas, diduga pembunuhan itu terjadi saat nurdin bersama tetangganya juhadi mencari pelaku pencuri sepeda motor.

dalam siaran media sosial humas polda sumsel diketahui jika pada hari minggu 18 agustus 2024 sekira pukul 10.00 wib, tersangka nurdin alias ujang mendapat telepon dari saksi juhadi.

kepada nurdin saksi juhadi  yang sedang di kebun mengatakan bahwa motornya telah hilang di curi orang.

mendengar informasi itu, nurdin langsung keluar rumah mengendarai sepeda motor menuju kebun juhadi. diduga saat itu nurdin membawa  senjata api rakitan dengan 5 butir peluru.



lalu, nurdin dan  juhadi pergi mencari motornya yang hilang di sekitar dusun dan  sore harinya mereka pulang ke rumah.

selanjutnya sekira pukul 19.30 wib, ketika di jalan umum dusun ii desa sentul, nurdin berlintasan dengan 2 unit sepeda motor.
kemudian nurdin mendengar teriakan "maling motor". salah satu pengemudi motor dikenali nurdin sebagai aguscik

nurdin yang berboncengan dengan juhadi langsung memutar sepeda motornya ikut mengejar motor yang diduga sebagai pelaku pencuri motor tersebut.

sekira  2 kilometer, nurdin melihat aguscik sedang berdiri di sebelah kiri korban eka sakti  yang diduga pelaku pencuri sepeda motor.



lalu nurdin menghentikan sepeda motornya dan langsung mendekati korban yang sedang duduk di atas motor. diduga nurdin dan eka sakti terlibat perkelahian

belum diketahui persis bagaimana kejadiannya, eka sakti kemudian terkapar bersimbah darah.

"korban yang bernama eka sakti ditemukan tewas di tempat kejadian setelah diduga terlibat dalam perkelahian dengan tersangka nurdin," jelas kapolres ogan ilir, akbp bagus suryo wibowo sik, seperti dikutip dri sumeks.id.

polisi belum menjelaskan apakah korban benar sebagai pelaku pencurian sepeda motor atau hanya dituduh sebagai pencuri.



polisi yang menerima laporan kejadian itu langsung terjun ke lokasi kejadian. setelah mengetahui identitas terduga pelaku pembunuhan itu, polisi yang dipimpin  kasat reskrim polres ogan ilir akp m ilham sik mm dan kapolsek tanjung batu iptu  yusri meriansyah sh langsung bergerak melakukan pengejaran.

"saat ditangkap, tersangka nurdin alias ujang sedang berada di rumahnya di desa sentul,"katanya.

dari kediaman pelaku, polisi  mengamankan sejumlah barang bukti, diantaranya sepucuk senjata api rakitan jenis revolfer dengan silinder berwarna chrome dengan enam peluru. empat peluru diduga masih aktif dan satu telah meledak.

selain itu, petugas juga menyita satu buah topi dan baju milik korban serta satu unit sepeda motor yamaha vega berwarna merah milik korban.



kasat reskrim akp m ilham sik mm menegaskan pihaknya akan melakukan pemeriksaan terhadap tersangka dan saksi-saksi serta melengkapi administrasi penyidikan untuk mengungkap seluruh fakta terkait kasus tersebut.

Tag
Share