bacakoran.co

Simak Jadwal Lengkap Rekrutmen PPPK 2024 Tahap 1 dan 2, Yuk Persiapkan Diri!

Inilah jadwal seleksi PPPK tahap dan tahap 2--Bkd cilacap

Calon peserta dapat melihat hasilnya melalui portal resmi BKN.

5. Masa Sanggah

Jika terdapat keberatan terhadap hasil seleksi administrasi, peserta dapat mengajukan sanggahan pada 2 hingga 4 November 2024.

Jawaban atas sanggahan akan diberikan pada 2 hingga 6 November 2024.

6. Pengumuman Pasca Sanggah

Setelah masa sanggah berakhir, pengumuman hasil akhir pasca sanggah akan dilakukan pada 5 hingga 11 November 2024.

BACA JUGA:Ini Tahapan Penilaian untuk Pendaftar PPPK Guru 2024, Yuk Persiapkan Dari Sekarang!

BACA JUGA:Sukses PPPK Teknis 2024! Ini 6 Contoh Deskripsi Pengalaman Kerja untuk Berbagai Posisi yang Harus Kamu Tahu

7. Penarikan Data Final

Penarikan data final peserta yang lolos untuk mengikuti seleksi kompetensi berlangsung dari 12 hingga 14 November 2024.

8. Penjadwalan Seleksi Kompetensi

Jadwal seleksi kompetensi akan disusun pada 15 hingga 25 November 2024, dan diumumkan pada 26 November hingga 1 Desember 2024.

9. Pelaksanaan Seleksi Kompetensi

Tahap seleksi kompetensi akan dilaksanakan dari 2 hingga 19 Desember 2024.

   BACA JUGA:Calon PPPK 2024 Wajib Tau! Apa Saja Tes yang Ada Pada Saat Seleksi

BACA JUGA:PPPK dan CPNS Wajib Tahu! 6 Instansi Pemerintah Yang Paling Banyak Menerima Pegawai, Tertarik Mencoba?

10. Pengumuman Hasil Kelulusan

Pengumuman hasil akhir seleksi kompetensi akan dilakukan pada 24 hingga 31 Desember 2024.

Periode Kedua: Untuk Tenaga Non-ASN Aktif dan Lulusan Pendidikan Profesi Guru (PPG)

1. Pengumuman Seleksi

Pengumuman untuk periode kedua dimulai pada 1 hingga 30 November 2024.

BACA JUGA:2 Masalah Serius Muncul Di Pendaftaran PPPK Gelombang Pertama, Bagaimana Nasib Pelamar Kedepannya?

BACA JUGA:Simak, 5 Syarat Wajib untuk Menjadi PPPK di Kemenag, Nomor 4 Jangan Diabaikan Pelamar!

2. Pendaftaran

Simak Jadwal Lengkap Rekrutmen PPPK 2024 Tahap 1 dan 2, Yuk Persiapkan Diri!

Deby Tri

Deby Tri


bacakoran.co - program merupakan salah satu jalur rekrutmen pegawai di indonesia yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan tenaga kerja di berbagai sektor. 

untuk tahun 2024 dibagi menjadi 2 periode masing-masing dengan sasaran peserta yang berbeda.

berikut adalah rincian jadwal dan tahapan untuk kedua periode tersebut.

periode pertama: khusus untuk guru, bidan, eks thk-ii, dan tenaga non-asn

1. pengumuman seleksi

tahap pengumuman seleksi akan dimulai dari tanggal 30 september hingga 19 oktober 2024.

pada tahap ini, informasi mengenai persyaratan dan tata cara pendaftaran akan disampaikan kepada calon peserta.

2. pendaftaran

para calon peserta dapat melakukan pendaftaran mulai 1 hingga 20 oktober 2024.

pendaftaran dilakukan secara online melalui situs resmi badan kepegawaian negara (bkn).

3. seleksi administrasi

proses seleksi administrasi berlangsung dari 1 hingga 29 oktober 2024.

di sini, berkas-berkas yang diunggah oleh peserta akan diperiksa untuk memastikan kelengkapan dan kesesuaiannya dengan persyaratan.

4. pengumuman hasil administrasi

hasil dari seleksi administrasi akan diumumkan pada 30 oktober hingga 1 november 2024.

calon peserta dapat melihat hasilnya melalui portal resmi bkn.

5. masa sanggah

jika terdapat keberatan terhadap hasil seleksi administrasi, peserta dapat mengajukan sanggahan pada 2 hingga 4 november 2024.

jawaban atas sanggahan akan diberikan pada 2 hingga 6 november 2024.

6. pengumuman pasca sanggah

setelah masa sanggah berakhir, pengumuman hasil akhir pasca sanggah akan dilakukan pada 5 hingga 11 november 2024.

7. penarikan data final

penarikan data final peserta yang lolos untuk mengikuti seleksi kompetensi berlangsung dari 12 hingga 14 november 2024.

8. penjadwalan seleksi kompetensi

jadwal seleksi kompetensi akan disusun pada 15 hingga 25 november 2024, dan diumumkan pada 26 november hingga 1 desember 2024.

9. pelaksanaan seleksi kompetensi

tahap seleksi kompetensi akan dilaksanakan dari 2 hingga 19 desember 2024.

   

10. pengumuman hasil kelulusan

pengumuman hasil akhir seleksi kompetensi akan dilakukan pada 24 hingga 31 desember 2024.

periode kedua: untuk tenaga non-asn aktif dan lulusan pendidikan profesi guru (ppg)

1. pengumuman seleksi

pengumuman untuk periode kedua dimulai pada 1 hingga 30 november 2024.

2. pendaftaran

para calon peserta dapat mendaftar dari 17 november hingga 31 desember 2024.

proses pendaftaran tetap dilakukan secara online.

3. seleksi administrasi

proses seleksi administrasi untuk periode kedua berlangsung dari 16 desember 2024 hingga 3 februari 2025.

4. pengumuman hasil administrasi

hasil seleksi administrasi diumumkan pada 4 hingga 18 februari 2025.

5. masa sanggah

masa sanggah untuk periode kedua berlangsung pada 19 hingga 21 februari 2025.

6. pelaksanaan seleksi kompetensi

seleksi kompetensi untuk periode kedua dilakukan dari 17 april hingga 16 mei 2025.

penting bagi calon peserta untuk mematuhi jadwal yang telah ditentukan agar proses pendaftaran dan seleksi berjalan lancar.

semua informasi mengenai jadwal, persyaratan, dan proses seleksi lebih lanjut dapat diakses melalui situs resmi bkn.

dengan mengikuti jadwal ini, peserta dapat mempersiapkan diri sebaik mungkin untuk setiap tahap seleksi.

persiapan yang matang dan pemahaman yang baik mengenai prosedur dapat meningkatkan peluang untuk berhasil dalam

semoga informasi ini bermanfaat bagi semua calon peserta rekrutmen pppk 2024.

Tag
Share