bacakoran.co

Propam Polda Metro Jaya Siap Kawal Pilkada 2024, Pastikan Netralitas di TPS!

Propam polda metro jaya siap kawal pilkada 2024, pastikan netralitas di TPS!--

Rincian tugasnya mencakup 3.299 personel untuk pengamanan langsung di TPS dan 2.960 personel sebagai cadangan.  

Adapun klasifikasi TPS yang diawasi terbagi menjadi beberapa kriteria:  

BACA JUGA:Sambil Berpose 3 Jari, Apakah Anies Mendukung Pasangan Pramono Anung-Rano Karno Pada PIlkada Jakarta 2024

BACA JUGA:Seminggu Jelang Pilkada, Pramono-Rano Unggul di Survei Terbaru Polmark, Elektabilitas Melejit Segini!

- TPS kurang rawan: 32.187 lokasi  

- TPS rawan: 330 lokasi  

- TPS sangat rawan: 6 lokasi  

- TPS khusus: 47 lokasi  

BACA JUGA:Pilkada Prabumulih, Dugaan Money Politik Modus Surat Tugas dan Uang Transport Dilaporkan ke Bawaslu

BACA JUGA:Beban Berlipat, Bawaslu Usul Pemilu dan Pilkada Digelar di Tahun Berbeda

Langkah ini menunjukkan keseriusan Polri dalam memastikan situasi aman dan terkendali selama proses pemungutan suara.  

Pilkada 2024 bukan hanya soal memilih pemimpin, tapi juga menjaga demokrasi tetap sehat dan damai.

Dengan pengawasan ketat dari Propam dan sinergi TNI-Polri, masyarakat di wilayah Polda Metro Jaya diharapkan dapat menggunakan hak suaranya tanpa rasa khawatir.  

Tetap semangat dan jadilah bagian dari Pilkada yang damai, aman, dan sukses!

BACA JUGA:Deklarasi Pilkada Damai 2024, Pj Gubernur Elen Setiadi Ajak Masyarakat Tetap Jaga Kondusifitas Daerah

Propam Polda Metro Jaya Siap Kawal Pilkada 2024, Pastikan Netralitas di TPS!

Melly

Melly


bacakoran.co - tinggal menghitung hari, dan keamanan jadi salah satu prioritas utama.

untuk memastikan jalannya pesta demokrasi berlangsung lancar, ribuan personel gabungan dari tni-polri telah disiagakan di wilayah hukum polda metro jaya.

bahkan, bidpropam polda metro jaya turun langsung untuk mengawasi anggota polisi yang bertugas di puluhan ribu tempat pemungutan suara (tps).  

kapolda metro jaya, irjen pol karyoto, menegaskan pentingnya pengawasan ketat selama .

“selama berlangsung, kepada jajaran bidpropam agar terus melakukan pengawasan dan pengecekan keberadaan personel pengamanan yang terlibat di setiap tps,” ungkap karyoto di lapangan silang monas, dilansir , senin (25/11).  

dalam arahannya, karyoto meminta seluruh personel untuk menjaga netralitas dan menjauhi tindakan kontraproduktif yang bisa mencoreng nama baik polri.

"pesan saya untuk tetap menjaga netralitas kita dengan menjauhi tindakan yang dapat mendiskreditkan kita kepada keberpihakan ke salah satu paslon kepala daerah maupun kepala daerah tingkat 1 dan 2," tambahnya.  

karyoto juga mengingatkan agar semua personel menghindari pelanggaran sekecil apa pun yang dapat mengganggu jalannya pilkada.

“hindari pelanggaran sekecil apapun. untuk itu marilah kita bersama-sama berdoa semoga pelaksanaan pilkada 2024 dapat berjalan dengan lancar serta dapat menghadirkan pemimpin daerah yang amanah dan dipercaya oleh seluruh rakyat indonesia,” pesannya.  

sebanyak 6.259 personel gabungan dari tni-polri telah dikerahkan untuk mengamankan 32.570 tps di wilayah polda metro jaya.

rincian tugasnya mencakup 3.299 personel untuk pengamanan langsung di tps dan 2.960 personel sebagai cadangan.  

adapun klasifikasi tps yang diawasi terbagi menjadi beberapa kriteria:  

- tps kurang rawan: 32.187 lokasi  

- tps rawan: 330 lokasi  

- tps sangat rawan: 6 lokasi  

- tps khusus: 47 lokasi  

langkah ini menunjukkan keseriusan polri dalam memastikan situasi aman dan terkendali selama proses pemungutan suara.  

pilkada 2024 bukan hanya soal memilih pemimpin, tapi juga menjaga demokrasi tetap sehat dan damai.

dengan pengawasan ketat dari propam dan sinergi tni-polri, masyarakat di wilayah polda metro jaya diharapkan dapat menggunakan hak suaranya tanpa rasa khawatir.  

tetap semangat dan jadilah bagian dari pilkada yang damai, aman, dan sukses!

Tag
Share