Bibir Sering Kering dan Pecah pecah ? 5 Produk Perawatan Ini Solusinya! It's Works...

Kamis 23 Nov 2023 - 18:00 WIB
Reporter : Higma Rizki
Editor : Hendra Agustian

BACAKORAN.CO – Untuk kamu yang punya permasalahan pada bibir seperti kering dan pecah-pecah, tentunya kamu harus melakukan perawatan.

Cara alami seperti banyak minum air putih, mengonsumsi buah, mengaplikasikan masker madu ataupun mentimun adalah perawatan yang bisa dilakukan.

Namun, jika masih sering mengalami permasalahan bibir, kamu bisa mencoba melakukan perawatan dengan produk khusus untuk perawatan bibir.

Berikut ini adalah 5 produk perawatan bibir yang dapat kamu gunakan untuk merawat kesehatan bibirmu.

BACA JUGA:5 Lip Serum Ini Membuat Bibir Pink Alami! Bikin Makin Cantik Beib..

1. Sebamed Lip Defense

Lip balm ini dilengkapi dengan SPF 30 yang dapat menjaga bibir dari cahaya matahari dan menyembuhkan bibir kering serta pecah-pecah.

Terbuat dari bahan botanical oils yang mengharumkan bibir dengan harum alami.

Lip balm ini juga dapat menjaga bibir dari enzim dan pengawet makanan serta menjaga kelembaban kulit bibir.

2. Vaseline Lip Therapy Rosy Lips

Produk ini merupakan lip balm yang dapat menjaga bibir tetap lembab dan terlihat segar.

BACA JUGA:Sis, 4 Ombre Lips Affordable Ala Idol Korea Ini Bikin Bibir Terlihat Merona, Boleh Dicoba

Lip balm ini sangat cocok untuk bibir kering dan iritasi karena lip balm ini dapat membuat bibir langsung terasa lembut.

Kategori :