BACA JUGA:Apasih Tujuan dan Manfaat Melakukan Sterilisasi Pada Kucing? Simak Penjelasannya disini
Pada kucing belang tiga induk kucing betina bisa mewariskan dua warna bulu sekaligus.
Induk kucing yang dapat mewariskan dua warna bulu ialah pada keturunan kucing betina saja.
Karna itulah kucing belang tiga kebanyakan berjenis kelamin betina.
Sehingga sangat jarang di temui kucing belang tiga jantan.
BACA JUGA:Apakah Kamu Tau Apa yang Dimaksud sistem distribusi Kucing? Berikut Penjelasannya
4. Kucing Belang Tiga Jantan Disebut Selalu Dimakan Induknya
Di Indonesia terdapat mitos bahwa kucing belang tiga jantan akan dimakan induknya saat ia lahir.
Induk kucing memang terkadang akan memakan anaknya yang baru lahir.
Tetapi induk kucing akan melakukan itu apabila sang anak sudah terlebih dulu mati.
BACA JUGA:Apakah Kamu Tau Apa yang Dimaksud sistem distribusi Kucing? Berikut Penjelasannya
Atau anak kucing terlahir dalam keadaan cacat baru induk kucing akan memakannya.
Jika kucing belang tiga lahir dan dianggap dapat bertahan maka induk kucing akan membiarkannya.
5. Disebut Sebagai Pembawa Keberuntungan
Kucing belang tiga jantan sering kali dianggap sebagai lambang keberuntungan.
BACA JUGA:Cat Lover, Kamu Wajib Tau! 5 Alasan Kenapa Kucing Jantan Memakan Anaknya Sendiri...