Padahal kita tidak akan bisa mengubah masa lalu dan tidak bisa memprediksi masa depan.
BACA JUGA:Jangan Sampai Menyerah! 7 Alasan yang Akan Mendorongmu untuk Terus Mengejar Mimpi, Apa Saja?
BACA JUGA: Ingin cepat Move On! Ini 13 Cara Cepat Berhenti Memikirkan Seseorang yang jadi Pujaan Hati
Sedangkan yang benar-benar kita miliki hanyalah saat ini dan hari ini.
Hidup di masa sekarang adalah kunci kebahagiaan.
Oleh karena itu, lupakanlah masa lalu dan jangan terlalu menghayalkan masa depan yang belum tentu pasti.
Namun, nikmatilah sepenuhnya apa yang terjadi dalam hidupmu saat ini.
BACA JUGA:Harus Tau, 5 Kesalahan Saat Memakai Face Wash, Bikin Bersih Tak Maksimal..
2. Mengatakan ‘Ya’ untuk Segala Sesuatu
Jika selama ini kita terus-menerus mengatakan ‘ya’ kepada semua orang dan segala hal karena kita ingin berusaha menyenangkan orang lain atau semua orang.
Karena itu, kita akan memaksakan diri untuk melakukannya.
Hal itu, tentunya dapat menghilangkan kebahagiaan kita dengan cepat.
BACA JUGA:Kebiasaan Yang Sederhana Bisa Bikin Bahagia, Coba Kamu lakukan Hal Ini
Oleh karena itu mulailah untuk mengatakan tidak, agar kita bisa menjaga waktu dan energi serta kesehatan mental kita.