Wajib Tau! 4 Cara Cepat Untuk Mengetahui Usia Kelinci Salah Satunya Dilihat Dari Penampilan, Apa Aja?

Rabu 24 Jan 2024 - 21:35 WIB
Reporter : Chairil
Editor : Chairil

BACAKORAN.CO - Saat memelihara kelinci, mengetahui berapa usia kelinci adalah hal yang sangat penting.

Dengan begitu, kamu dapat memutuskan perawatan seperti apa yang akan dilakukan terhadap kelinci sesuai dengan usianya.

Sebelum menentukan usia kelinci, kamu perlu menggunakan kategori usia yang umum digunakan untuk menggolongkan kelinci.

1. Kelinci yang masih muda, usianya maksimal 9 bulan.

BACA JUGA:Waspada! Penyebab Gigi Kelinci Memanjang dan Cara Mengatasinya, Begini Penjelasannya?

2. Kelinci dewasa berusia sekitar 9 bulan hingga 4-5 tahun.

3. Sementara kelinci usia, berusia di atas 4-5 tahun.

Umumnya, kelinci dapat hidup sampai 10-12 tahun.

Mengetahui usia kelinci bukanlah tugas yang mudah.

BACA JUGA:Waspada! Penyebab dan Cara Mengatasi Induk Kelinci yang Manjadi Kanibal, Gini Penjelasannya!

Bahkan seorang profesional dan dokter hewan pun tidak selalu tepat untuk menentukan usia kelinci.

Usia kelinci sangat sulit diketahui karena tidak adanya tanda.

Atau fitur pembeda yang berubah seiring bertambahnya usia kelinci.

Kendati demikian, dengan mengamati beberapa hal ini dapat membantu kamu memperkirakan berapa usia kelinci.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Alas Kandang Kelinci Terbaik Agar Terhindar dari Penyakit, Apa Aja?

Kategori :