BACAKORAN.CO - Budidaya landak mini telah menjadi salah satu hobi yang semakin populer di kalangan pecinta hewan peliharaan.
Landak mini, yang juga dikenal sebagai landak Africana Pygmy.
Memiliki karakteristik menarik dan sifat yang unik.
Menjadikannya pilihan yang menarik sebagai hewan peliharaan.
Jika kamu tertarik ingin mengadopsi landak mini.
Yuk simak penjelasan di bawah ini tentang cara merawat dan budidaya landak mini untuk pemula.
Berikut adalah panduan singkat tentang budidaya landak mini.
1. Pemilihan Landak Mini yang Sehat
Memilih landak mini yang sehat sangat penting untuk keberhasilan budidaya.
Pastikan untuk mendapatkan landak dari sumber yang terpercaya.
Dan periksa tanda-tanda kesehatan seperti mata bersih, hidung yang kering, dan bulu yang tebal.
2. Lingkungan Kandang yang Tepat